Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Inilah 4 Faktor yang Membuat Peluang Seorang Pria Terkena Kanker Payudara

Reporter

Editor

Nurhadi

image-gnews
Ilustrasi kanker payudara (pixabay.com)
Ilustrasi kanker payudara (pixabay.com)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Seorang pria juga memiliki risiko untuk terkena kanker payudara walaupun risikonya sangat kecil dibandingkan dengan kanker payudara pada wanita. Mengapa pria mempunyai risiko terkena kanker payudara?

Hal ini tidak terlepas dari jaringan yang ada pada tubuh manusia. Semua manusia dilahirkan dengan sejumlah kecil jaringan payudara. Ketika memasuki masa pubertas, wanita akan mengembangkan lebih banyak jaringan payudara dibandingkan pada pria.

Pada seorang pria, kanker payudara terjadi ketika sel payudara membelah lebih cepat dibandingkan sel-sel yang sehat. Sel-sel yang menumpuk tersebut akan membentuk tumor sehingga dapat menyebar ke jaringan terdekat dan ke bagian kelenjar getah bening.

Secara umum, kanker payudara pada pria ditandai dengan adanya benjolan pada bagian payudara, perubahan kulit payudara, hingga nyeri di bagian putting susu payudara.

Namun, untuk lebih memastikan hal tersebut diperlukan serangkaian pemeriksaan yang dilakukan oleh dokter supaya dapat terdiagnosis apakah seorang pria mengidap kanker payudara atau tidak.

Melansir laman Mayo Clinic, berikut beberapa faktor yang dapat meningkatkan peluang seorang pria terkena kanker payudara:

1. Umur

Semakin bertambhanya usia, risiko terkena kanker payudara akan semakin meningkat.

2. Penyakit hati

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Seseorang yang menderita penyakit hati atau sirosis akan berisiko mengidap kanker payudara karena sirosis dapat menurunkan kadar androgen dan meningkatkan kadar estrogen pada seorang pria.

3. Mutasi genetik

Mutasi yang terjadi pada genetik tertentu, seperti BRCA 1 dan BRCA2, dapat meningkatkan risiko terjadinya kanker payudara. Hal ini karena keduanya merupakan jenis penekan tumor. Ketika BRCA1 dan BRCA2 berfungsi normal, keduanya akan membantu mencegah pertumbuhan sel tak terkendali. Namun, ketika gen BRCA mengalami kerusakan mutasi, dapat menyebabkan pengembangan payudara.

4. Sindrom klinefelter

Sindrom klinefelter merupakan sebuah kondisi gentik yang langka, yaitu ketika seorang laki-laki memilikki kromosom X ekstra. Kondisi tersebut dapat membuat tubuh memproduksi kadar estrogen yang lebih tinggi dan tingkat androgen yang lebih rendah.

EIBEN HEIZIER

Baca juga: Inilah 4 Gejala Kanker Payudara pada Pria

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Profil Korban Jiwa Penusukan di Australia: Ibu Baru, Mahasiswi Cina hingga Pengungsi Ahmadiyah

11 hari lalu

Korban penusukan di Australia. Istimewa
Profil Korban Jiwa Penusukan di Australia: Ibu Baru, Mahasiswi Cina hingga Pengungsi Ahmadiyah

Warga Australia berduka atas kematian lima perempuan dan seorang pria penjaga keamanan pengungsi asal Pakistan.


Olivia Munn Didiagnosis Kanker Payudara setelah Jalani Mammogram, pada Usia Berapa Harus Dilakukan?

43 hari lalu

Olivia Munn, aktris dan pembawa acara televisi, menceritakan bahwa dirinya didiagnosis kanker payudara. Instagram.com/@oliviamunn
Olivia Munn Didiagnosis Kanker Payudara setelah Jalani Mammogram, pada Usia Berapa Harus Dilakukan?

Olivia Munn membagikan kisahnya didiagnosis kanker payudara hanya dua bulan setelah menjalani mammogram. Saran mammogram di AS pun kini berubah.


Olivia Munn Didiagnosis Kanker Payudara, 4 Kali Operasi dan Mastektomi

43 hari lalu

Olivia Munn, aktris dan pembawa acara televisi, menceritakan bahwa dirinya didiagnosis kanker payudara. Instagram.com/@oliviamunn
Olivia Munn Didiagnosis Kanker Payudara, 4 Kali Operasi dan Mastektomi

Olivia Munn mengungkapkan kepada publik perjuangannya mengalami kanker payudara pada tahun 2023


5 Penyebab Payudara Terasa Gatal

45 hari lalu

Ilustrasi memeriksa payudara. Shutterstock.com
5 Penyebab Payudara Terasa Gatal

Ada lima kemungkinan payudara terasa gatal dan untungnya semuat tak berbahaya. Berikut lima penyebabnya.


Sudah 1 Tahun Lepas dari Kanker Payudara, Nunung Srimulat Bersyukur Dapat Dukungan Suami

48 hari lalu

Nunung Srimulat. Foto: Instagram Nunung.
Sudah 1 Tahun Lepas dari Kanker Payudara, Nunung Srimulat Bersyukur Dapat Dukungan Suami

Nunung Srimulat bersyukur proses yang melelahkan dan menyakitkan itu bisa dilewati dengan kesabaran serta dukungan suaminya.


Pekerja Pria Jepang Uji Coba Simulasi Nyeri Haid: Saya Tidak Bisa Bergerak!

49 hari lalu

Ekspresi Masaya Shibasaki, seorang karyawan EXEO Group Inc., saat mencoba perangkat listrik VR yang dikembangkan Osaka Heart Cool 'Perionoid' yang melepaskan rangsangan listrik yang terasa seperti mengalami nyeri haid pada wanita selama lokakarya menjelang Hari Perempuan Internasional di kantor pusat perusahaan di Tokyo, Jepang 7 Maret 2024. REUTERS/Issei Kato
Pekerja Pria Jepang Uji Coba Simulasi Nyeri Haid: Saya Tidak Bisa Bergerak!

Ini sebagai bagian dari inisiatif yang bertujuan untuk menumbuhkan empati terhadap rekan kerja perempuan Jepang menjelang Hari Perempuan Internasional


Penyebab Anak Perempuan Terlambat Haid, Kelainan Kromosom sampai Masalah Hormon

26 Februari 2024

Ilustrasi menstruasi. India Times
Penyebab Anak Perempuan Terlambat Haid, Kelainan Kromosom sampai Masalah Hormon

Anak perempuan usia 15 tahun belum haid perlu diperiksakan ke dokter apakah ada nyeri yang dirasakan setiap bulan atau kelainan lain.


Tips Merebut Hati Laki-laki Incaran, Jangan Sungkan Memulai Lebih Dulu

5 Februari 2024

Ilustrasi pasangan. Unsplash.com/Priscilla du Perez
Tips Merebut Hati Laki-laki Incaran, Jangan Sungkan Memulai Lebih Dulu

Banyak cara untuk merebut hati laki-laki yang dicintai. Tak perlu bersikap berlebihan, cara berikut sudah cukup untuk melelehkan hatinya.


80 Persen Perempuan Pakai Bra dengan Ukuran Tak Pas, Pakar Beri Saran

4 Februari 2024

Ilustrasi cara mengetahui ukuran bra. Marieclaire.com
80 Persen Perempuan Pakai Bra dengan Ukuran Tak Pas, Pakar Beri Saran

Pakar menyebut tips memilih bra yang cocok untuk tubuh. Dimulai dari hal dasar, bra dibuat berdasarkan dua ukuran, lingkar badan dan mangkuk payudara.


Berjuang Lawan Kanker Payudara, Shannen Doherty Ungkap Pengobatan Ajaibnya

31 Januari 2024

Shannen Doherty. Instagram.com/@theshando
Berjuang Lawan Kanker Payudara, Shannen Doherty Ungkap Pengobatan Ajaibnya

Aktris serial Charmed, Shannen Doherty, berbagi kabar positif di tengah perjuangannya melawan kanker stadium 4 dengan pengobatan infus terbaru.