Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Diet Okinawa, Pola Makan dan Asupannya

image-gnews
Ilustrasi wanita makan sayuran. Freepik.com
Ilustrasi wanita makan sayuran. Freepik.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Di Jepang, Okinawa salah satu wilayah yang banyak warganya berumur panjang. Pola makan orang Okinawa salah satunya yang mempengaruhi kesehatan tubuh mereka, dikutip dari Healthline. Tapi, umur panjang juga dipengaruhi faktor genetik, lingkungan, dan gaya hidup

Orang Okinawa hidup di wilayah yang disebut zona biru. Penduduk Okinawa suka memakan sayuran dan kacang-kacangan terutama kedelai. Makanan yang cenderung rendah kalori dan lemak kebiasaan pola makan orang Okinawa.

Tentang diet Okinawa

Kebiasaan makanan sehat meminimalkan risiko penyakit berbahaya seperti penyakit kardiovaskular hingga diabetes.  Orang Okinawa biasanya mengonsumsi  ubi jalar, kedelai, pare (goya), jamur shiitake, burdock, teh melati, rumput laut, berbagai tanaman herbal juga rempah-rempah kelor dan kunyit .

Diet Okinawa juga mengonsumsi karbohidrat, biji-bijian, sayuran. Orang Okinawa juga suka mengonsumsi buah jeruk dan acerola. Buah yang mengandung vitamin C bermanfaat mencegah penuaan dini. Diet okinawa juga tidak mengonsumsi gula tambahan atau olahan makanan manis. Mereka juga membatasi konsumsi daging babi dan minuman beralkohol.

Pola makan Okinawa

1, Makan lebih banyak sayuran. Isi piring  banyak sayuran hijau, seperti bayam, kangkung, sawi dan lainnya. 

2, Pilih kedelai. Cobalah menambahkan tahu ke dalam makanan. Bisa juga membiasakan minum susu kedelai. Bisa juga mengonsumsi hidangan kedelai yang difermentasi, seperti natto.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

3. Ganti daging merah dengan ikan. Pilih lemak sehat seperti ikan dan jenis makanan laut lainnya.

4. Boleh menambahkan jamur. Coba varietas seperti jamur shiitake, tiram, dan raja terompet. Asupan jamur bisa menggantikan daging sebagai lauk utama makanan.

Pilihan Editor: 3 Manfaat Pendidikan Pola Makan Shokuiku

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kandungan Plastik dalam Makanan dan Minuman: Dampak Kesehatan dan Cara Kurangi Konsumsi Mikroplastik

2 hari lalu

Kandungan mikroplastik dari hasil penelitian atas tiga merek air mineral dalam kemasan saat diteliti di laboratorium FMIPA-Universitas Indonesia, Depok, Rabu (14/3). (foto: TEMPO/ Gunawan Wicaksono)
Kandungan Plastik dalam Makanan dan Minuman: Dampak Kesehatan dan Cara Kurangi Konsumsi Mikroplastik

Penelitian menunjukkan bahwa hampir semua makanan kita mengandung mikroplastik, dalam bentuk apa saja? Apa bahaya bagi kesehatan?


Pakar Sebut 8 Hal Paling Umum yang Percepat Penuaan

4 hari lalu

Ilustrasi wanita menyikat gigi. Foto: Unsplash.com/Diana Polekhina
Pakar Sebut 8 Hal Paling Umum yang Percepat Penuaan

Pakar kesehatan menyebut delapan perilaku tak sehat paling umum yang mempercepat proses penuaan. Apa saja?


Pola Makan yang Perlu Diperhatikan Pasien Parkinson

8 hari lalu

Ilustrasi makanan sehat. (Canva)
Pola Makan yang Perlu Diperhatikan Pasien Parkinson

Sejumlah hal perlu diperhatikan dalam pola makan penderita Parkinson, seperti pembuatan rencana makan. Berikut yang perlu dilakukan.


Inilah 5 Makanan yang Harus Dihindari Penderita Diabetes

11 hari lalu

Ilustrasi diabetes. Freepik.com
Inilah 5 Makanan yang Harus Dihindari Penderita Diabetes

Berikut makanan yang sebaiknya Anda hindari jika Anda menderita diabetes.


Penelitian Sebut Diet Ini Bisa Turunkan Risiko Gagal Jantung

11 hari lalu

Ilustrasi wanita diet. Freepik.com/Schantalao
Penelitian Sebut Diet Ini Bisa Turunkan Risiko Gagal Jantung

Diet sayur dan rendah gula, yang dikenal sebagai diet EAT-Lancet, membantu mengurangi risiko gagal jantung. Bagaimana hubungannya?


Saran Pakar agar Berat Badan Tak Melonjak saat Lebaran

22 hari lalu

Ilustrasi Ketupat. shutterstock.com
Saran Pakar agar Berat Badan Tak Melonjak saat Lebaran

Berikut saran pakar kesehatan agar berat badan tidak melonjak selama perayaan Lebaran karena makan berlebihan.


Jepang Diguncang Gempa 7,5 Magnitudo, Peringatan Tsunami Berbunyi

25 hari lalu

Seismograf gempa bumi. ANTARA/Shutterstock/pri
Jepang Diguncang Gempa 7,5 Magnitudo, Peringatan Tsunami Berbunyi

Gempa bumi dahsyat mengguncang Okinawa di Jepang. Peringatan tsunami berbunyi meminta warga Okinawa mengungsi.


Pertama Kali, Pakar Jepang dan Cina Diskusi Soal Pelepasan Air Limbah Fukushima

28 hari lalu

Rafael Mariano Grossi, Direktur Jenderal Badan Energi Atom Internasional (kedua kiri) didampingi Tomoaki Kobayakawa, Presiden Tokyo Electric Power Co. (ketiga kiri) tiba untuk memeriksa pembangkit listrik tenaga nuklir Fukushima yang rusak di Futaba, timur laut Jepang, Rabu, 5 Juli 2023. Hiro Komae/Pool melalui REUTERS
Pertama Kali, Pakar Jepang dan Cina Diskusi Soal Pelepasan Air Limbah Fukushima

Ini menjadi pembicaraan pertama Jepang-Cina sejak Tokyo mulai melepaskan air limbah Fukushima ke laut tahun lalu.


Tips Aman Konsumsi Makanan buat Penderita Diabetes saat Lebaran

28 hari lalu

Ilustrasi diabetes. Freepik.com
Tips Aman Konsumsi Makanan buat Penderita Diabetes saat Lebaran

Ahli gizi dari RSUPN Dr. Cipto Mangunkusumo membagikan kiat konsumsi makanan yang aman bagi pengidap diabetes saat hari raya lebaran.


Bagus untuk Kesehatan Jantung, Apa Saja Manfaat Alpukat

32 hari lalu

Ilustrasi alpukat (Pixabay.com)
Bagus untuk Kesehatan Jantung, Apa Saja Manfaat Alpukat

Alpukat dikenal karena sifat anti-inflamasi dan baik untuk kesehatan jantung. Apa lagi manfaat alpukat yang perlu Anda ketahui?