Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

3 Tips Sehat Warga Korea Selatan yang Bikin Umur Lebih Panjang

Reporter

Editor

Mitra Tarigan

image-gnews
Ilustrasi Lansia/Freepik
Ilustrasi Lansia/Freepik
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Memiliki badan yang sehat tentu menjadi dambaan semua orang. Korea Selatan diperkirakan akan menjadi pemimpin dunia dalam angka harapan hidup pada akhir dekade mendatang. Dalam sebuah studi yang diterbitkan di The Lancet, para peneliti memperkirakan pada tahun 2030 harapan hidup rata-rata di negara tersebut akan mencapai lebih dari 90 tahun untuk wanita dan 84 tahun untuk pria. Apa yang membuat rata-rata masyarakat Korea Selatan dapat memiliki umur panjang?

Berikut tips sehat ala warga Korea Selatan yang dilansir dari siaran pers pemurni air minum Coway pada 15 Juni 2023. 

1. Makanan Kaya Protein dan Air Minum Berkualitas

Korea Selatan memiliki kekayaan kuliner yang tidak hanya bergizi tinggi, namun juga kaya rasa. Kepopulerannya kini juga mendunia berkat K-drama dan konten kuliner viral di media sosial. Blog Easy Korean Food menjelaskan, kunci utama keunggulan makanan korea ada pada keragaman sayur yang dapat memenuhi kebutuhan makronutrien dan mikronutrien tubuh. Lauk hingga hidangan utama didominasi sayur segar maupun yang difermentasi seperti kubis, tauge, dan bayam. Tambahan bawang putih, jahe, dan rempah-rempah bermanfaat lainnya dalam jumlah banyak membuat masakan Korea sangat sehat.

Hal ini juga diimbangi dengan asupan air minum yang cukup dan berkualitas. Di Korea, air perpipaan menjadi sumber air minum utama. Umumnya, air keran atau tap water dapat diminum, namun masyarakat di sana biasa menggunakan water purifier untuk memastikan air minum lebih aman diminum. Jadi, tidak heran jika water purifier dapat ditemukan di rumah-rumah hingga bangunan publik seperti museum, restoran, dan gedung pemerintah.

Kepopuleran water purifier di Korea turut menjadi motivasi Coway yang memiliki ekspertis di bidang pemurnian dan filtrasi air dengan pengalaman lebih dari 30 tahun untuk meningkatkan kualitas hidup masyarakat di Indonesia. Menggandeng superstar global BTS sebagai brand ambassador, Coway terus mengedukasi masyarakat untuk memperhatikan kualitas air minum. Dengan beralih dari dispenser galon ke water purifier, risiko kontaminasi bahan berbahaya seperti BPA dapat dihindari. 

2. Akses Kesehatan Memadai

Menurut James Bennett, periset departemen epidemiologi dan biostatistik di Imperial College London, meroketnya perekonomian Korea Selatan menjadi katalis di sektor kesehatan. Penurunan angka kematian bayi dan tingkat kematian kardiovaskular mempengaruhi angka harapan hidup di Korea Selatan. Ditambah, terdapat peningkatan dalam pemenuhan nutrisi dan pemanfaatan teknologi berbasis medis.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Ketika bicara soal akses kesehatan, negara ini memiliki jangkauan yang luas dan merata bagi seluruh warga. Di tingkat daerah, pemerintah mengelola pusat kesehatan dan fasilitas medis lainnya sesuai kebutuhan. Setiap kota memiliki satu puskesmas yang menawarkan pelayanan kesehatan masyarakat dasar seperti pemeriksaan kesehatan, vaksinasi, perawatan ibu dan janin, serta perawatan medis dasar. Selain itu, puskesmas pembantu dapat didirikan jika diperlukan layanan tambahan (Kwon, Lee dan Kim, 2015).

3. Hirup Udara Bersih di Dalam Ruangan

Sama seperti kota metropolitan lainnya, ibu kota Korea Selatan, Seoul, juga mengalami permasalahan kualitas udara. Pada Maret 2019, Korea mengalami badai debu kuning dalam satu dekade terakhir. Pada musim semi, udara yang terbawa dari padang pasir Tiongkok dan Mongolia mengandung partikel berbahaya seperti belerang, karbon monoksida, logam berat, dan bahan karsinogenik lainnya bersama dengan virus, bakteri, jamur. Kondisi ini mendorong kebiasaan masyarakat Korea untuk rajin memakai masker ketika berpergian.

Selain itu, penggunaan air purifier juga telah menjadi bagian dari kehidupan sehari-hari di Korea. Mengutip riset dari Expert Market Research, pembersih udara memiliki kemampuan dalam menyegarkan udara pengap, menghilangkan polutan dalam ruangan, menghilangkan kontaminan udara, memperbaiki kualitas tidur, hingga membantu meningkatkan harapan hidup. Keunggulan ini meningkatkan popularitas air purifier, yang mengarah pada pertumbuhan pasar di Korea Selatan secara stabil. Riset ini juga mengungkapkan terbentuknya kesadaran nasional akan kesehatan, meningkatnya pendapatan belanja, dan standar hidup yang lebih tinggi–turut menjadi faktor yang memicu ekspansi industri air purifier.

Coway turut ambil bagian dalam memfasilitasi kebutuhan udara bersih melalui produk air purifier. Polusi udara yang semakin memburuk, terutama di Jakarata Bogor Depok Tangerang dan Bekasi,  menjadi pemicu penyakit respirasi yang membahayakan nyawa. Kondisi darurat udara bersih di Indonesia menjadi perhatian besar Coway saat ini. Oleh karenanya, Coway menghadirkan berbagai pilihan air purifier yang cocok ditempatkan di rumah dan kantor.

Pilihan Editor: 9 Tips Sehat meski Harus Begadang

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kementerian Luar Negeri Benarkan Ada WNI Terlibat Pembunuhan di Korea Selatan

14 jam lalu

Direktur Perlindungan WNI dan BHI Kementerian Luar Negeri RI Judha Nugraha. Sumber: dokumen Kementerian Luar Negeri
Kementerian Luar Negeri Benarkan Ada WNI Terlibat Pembunuhan di Korea Selatan

Kementerian Luar Negeri RI membenarkan telah terjadi perkelahian sesama kelompok WNI di Korea Selatan persisnya pada 28 April 2024


WNI Saling Serang di Korea Selatan, Satu Orang Tewas

23 jam lalu

Ilustrasi senjata tajam atau pisau. Shutterstock
WNI Saling Serang di Korea Selatan, Satu Orang Tewas

Seorang pria warga negara Indonesia (WNI) ditangkap polisi Daegu, Korea Selatan setelah menikam rekan senegaranya hingga tewas dan melarikan diri.


Shin Tae-yong Pernah Dilempar Telur di Negaranya Sendiri, Ini Sisi Lain Coach Shin

1 hari lalu

Pelatih Indonesia Shin Tae-yong bereaksi dalam pertandingan 16 Besar Piala Asia AFC  Babak 16 besar Australia vs Indonesia di Stadion Jassim bin Hamad, Al Rayyan, Qatar, 28 Januari 2024. Indonesia tersingkir dari Piala Asia setelah menelan kekalahan 4-0 dari Australia. REUTERS/Ibraheem Al Omari
Shin Tae-yong Pernah Dilempar Telur di Negaranya Sendiri, Ini Sisi Lain Coach Shin

Pelatih timnas Indonesia Shin Tae-yong berhasil bawa Garuda Muda ke perempat final Piala Asia U-23 2024. Berikut sisi lain Coach Shin.


Susu Sapi Vs Susu Kerbau: Mana yang Lebih Sehat?

2 hari lalu

Ilustrasi minum susu/Danone
Susu Sapi Vs Susu Kerbau: Mana yang Lebih Sehat?

Memilih antara susu sapi dan susu kerbau bergantung pada preferensi individu, kebutuhan nutrisi, dan pertimbangan pola makan.


Dua Produser Program Televisi Korea Selatan yang Dibintangi Hyoyeon SNSD dan Dita Karang Dideportasi Imigrasi Bali

2 hari lalu

Hyoyeon SNSD. Foto: Instagram/@hyoyeon_x_x
Dua Produser Program Televisi Korea Selatan yang Dibintangi Hyoyeon SNSD dan Dita Karang Dideportasi Imigrasi Bali

Setelah diperiksa Imigrasi, 15 kru dan artis Korea Selatan, termasuk Hyoyeon SNSD dan Dita Karang sudah kembali ke Korsel pada Jumat lalu.


Youtuber Jang Hansol dan Food Vlogger Om Kim Senang Indonesia Kalahkan Korea Selatan

4 hari lalu

Youtuber, Jang Hansol. Foto: Instagram.
Youtuber Jang Hansol dan Food Vlogger Om Kim Senang Indonesia Kalahkan Korea Selatan

Jang Hansol menyebut kekalahan Korea Selatan dari Timnas U-23 bisa menjadi pembelajaran berharga bagi sepak bola di negaranya.


Ketika Ernando Ari Berjoget Usai Gagalkan Penalti Jagoan Korea Selatan Lee Kang-hee di Piala Asia U-23

4 hari lalu

Ekspresi dari penjaga gawang Timnas U-23 Indonesia Ernando Ari Sutaryadi usai menepis penalti dari pesepak bola Timnas U-23 Korea Selatan pada babak perempat final Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar, Jumat 26 April 2024. Indonesia memastikan lolos semifinal usai menang adu penalti dengan skor akhir 11-10, dimana sebelumnya kedua tim bermain imbang 2-2. ANTARA FOTO/HO-PSSI
Ketika Ernando Ari Berjoget Usai Gagalkan Penalti Jagoan Korea Selatan Lee Kang-hee di Piala Asia U-23

Aksi joget-joget Ernando Ari pada laga perempat final Piala Asia U-23 dianggap sebagai ejekan terhadap Lee Kang Hee.


5 Fakta Timnas Indonesia Kalahkan Korea Selatan di 8 Besar Piala Asia U-23 2024

4 hari lalu

Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong bersama para pemainnya di Piala Asia U-23 2024. Doc. AFC.
5 Fakta Timnas Indonesia Kalahkan Korea Selatan di 8 Besar Piala Asia U-23 2024

Timnas Indonesia cetak sejarah maju ke semifinal Piala Asia U-23 2024 setelah kalahkan Timnas Korea Selatan lewat adu penalti 11-10.


Pemain Timnas u-23 Indonesia Rafael Struick Patahkan Rekor Tanpa Kebobolan Korea Selatan di Piala Asia U-23 2024

4 hari lalu

Selebrasi Rafael Struick setelah mencetak gol kedua dalam perempatfinal AFC U-23, Korea Selatan vs Indonesia, Jumat dinihari WIB, 26 April 2024. Cuplikan TVN
Pemain Timnas u-23 Indonesia Rafael Struick Patahkan Rekor Tanpa Kebobolan Korea Selatan di Piala Asia U-23 2024

Rafael Struick mencetak dua gol saat pertandingan timnas U-23 Indonesia vs Korea Selatan di perempat final Piala Asia U-23 2024.


Mengenal Jooyoung, Penyanyi Korea yang Akan Konser di Jakarta

4 hari lalu

Jooyoung. FOTO/Instagram/jooyoung
Mengenal Jooyoung, Penyanyi Korea yang Akan Konser di Jakarta

Penyanyi Korea Selatan Jooyoung merilis jadwal tur konser Asia perdananya yang akan berlangsung pada Mei-Juni 2024