Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Lari di Luar Ruangan dan Treadmill Berlainan Manfaatnya

image-gnews
ilustrasi olahraga treadmill (pixabay.com)
ilustrasi olahraga treadmill (pixabay.com)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -  Lari salah satu aktivitas olahraga yang mudah. Olahraga ini hanya membutuhkan sepatu untuk menunjang kenyamanan kaki saat melangkah. Mengutip Healthline, berlari juga berhubungan dengan kesukaan tertentu, misalnya di luar ruangan atau treadmill.

Manfaat lari di luar ruangan maupun treadmill sama saja yang membedakan cara mengendalikan cara berakitivitasnya. Misalnya, intensitas tinggi atau rendah. Berlari di luar ruangan juga memberi manfaat untuk kesehatan mental karena terus menyegarkan pandangan selama berlari. Adapun berlari di treadmill bisa memanfaatkan berbagai fitur yang tersedia di alat itu, dikutip dari Live Science.

Lari di luar ruangan

Lari di luar ruangan dianggap lebih menyenangkan karena pemandangan yang selalu berubah, udara, dan tantangan rute. Sebab, pilihan rute lari tidak terbatas bisa menjadi variasi yang akan meningkatkan motivasi untuk terus berolahraga.

Manfaat lari di luar ruangan membantu merasa terhubung dengan lingkungan. Setidaknya 30 menit dalam satu pekan di seperti taman bisa mengurangi tingkat depresi sebesar tujuh persen dan tekanan darah tinggi sebanyak sembilan persen.

Tantangan rute ketika berlari di luar ruangan akan mengaktifkan kelompok otot lain dan mengembangkan keseimbangan. Misalnya, menghindari orang lain di jalan setapak, melompati genangan air, atau berlari di rute yang menanjak.

Berlari di luar ruangan membangun tulang lebih kuat karena di atas permukaan yang lebih keras yang memungkinkan tekanan besar di tulang. Itu penting untuk metabolisme tulang. Lari di luar ruangan juga gratis. Semua orang dengan berbagai penghasilan bisa melakukannya.

Lari treadmill

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Treadmill merupakan mesin latihan yang bisa dikontrol untuk berjalan atau berlari. Mesin ini tersedia fasilitas olahraga.

Salah satu keuntungan memakai treadmill, karena penggunaannya di dalam ruangan. Bisa digunakan saat siang atau malam, orang tetap bisa berlari dalam cuaca apa pun yang tak menentu, karena tidak perlu beraktivitas di luar. 

Orang yang menyukai lari di treadmill biasanya karena menikmati berbagai fungsi yang tersedia dari alat itu. Adapun di antaranya seperti kontrol kecepatan, kemiringan, dan interval yang tepat.

Treadmill juga berguna untuk orang yang sedang pemulihan cedera, karena bisa mengontrol untuk latihannya. Lari di atas treadmill ada sabuk empuk untuk menyerap sebagian benturan atau tekanan.

Pilihan Editor: 3 Manfaat Lari Zig-zag, Melatih Kekuatan Otot hingga Kelincahan

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Alasan Perlunya Memasukkan Protein dalam Pola Makan Harian

1 hari lalu

Ilustrasi sop daging. Foto: Pixabay.com/zweifelsfreimitb
Alasan Perlunya Memasukkan Protein dalam Pola Makan Harian

Protein sangat banyak manfaatnya bagi tubuh sehingga perlu dijaga asupannya. Berikut lima manfaat protein yang paling penting.


Deretan Tes untuk Mendiagnosis Sarkoma Tulang

2 hari lalu

Ilustrasi pria memeriksa tulang. Shutterstock
Deretan Tes untuk Mendiagnosis Sarkoma Tulang

Sarkoma tulang merupakan salah satu jenis kanker yang memerlukan berbagai pemeriksaan untuk diagnosis yang akurat.


Minuman yang Pengaruhi Kesehatan Tulang Menurut Pakar Ortopedi

5 hari lalu

Ilustrasi kopi panas. Foto: Unsplash.com/Rene Porter
Minuman yang Pengaruhi Kesehatan Tulang Menurut Pakar Ortopedi

Pakar ortopedi mengimbau menghindari dua jenis minuman ini karena bisa mengurangi penyerapan kalsium dan mempengaruhi kesehatan tulang.


Patah Tulang Tangan, Penyebab dan Gejalanya

9 hari lalu

Ilustrasi Menjenguk Orang Sakit. shutterstock.com
Patah Tulang Tangan, Penyebab dan Gejalanya

Patah tulang tergolong cedera yang membutuhkan waktu lama untuk pemulihan


Mengenali Kondisi Bone Stress Injuries, Tekanan Berulang di Tulang

10 hari lalu

Ilustrasi wanita lari di atas tangga. Unsplash.com/EV
Mengenali Kondisi Bone Stress Injuries, Tekanan Berulang di Tulang

Bone stress injuries cedera yang berkembang dalam konteks berulang akibat tulang terus terbebani


Leher Pegal, Jangan Sembarangan Menggeretakannya, Akibatnya Fatal

10 hari lalu

Ilustrasi wanita pegal leher. Shutterstock
Leher Pegal, Jangan Sembarangan Menggeretakannya, Akibatnya Fatal

Godaan untuk menggeretakkan leher yang pegal begitu besar karena akan membuatnya lebih enak dan sedikit menghilangkan pegal. Tapi waspadai bahayanya.


Atlet Belanda Lari 2.500 Km dalam 51 Hari dari Amsterdam ke Kyiv, Dapat Rp1 M untuk Ambulans Ukraina

12 hari lalu

Boas Kragtwijk, pelari asal Belanda setelah menempuh 2.500 km dalam 51 hari dari Amsterdam ke Kyiv, Ukraina, 10 September 2023. (REUTERS)
Atlet Belanda Lari 2.500 Km dalam 51 Hari dari Amsterdam ke Kyiv, Dapat Rp1 M untuk Ambulans Ukraina

Boas Kragtwijk berhasil menyelesaikan lari dari Amsterdam ke Kyiv sejauh 2.500 km dalam 51 hari untuk mengumpulkan dana membeli ambulans untuk Ukraina


Apakah Aman Berolahraga saat Keadaan Perut Kosong?

14 hari lalu

Ilustrasi wanita paruh baya olahraga. Freepik.com/Stockking
Apakah Aman Berolahraga saat Keadaan Perut Kosong?

Berolahraga dalam keadaan perut kosong dapat menimbulkan risiko, terutama jika tidak dilakukan dengan benar.


Mengenal Penyebab, Faktor Risiko, dan Gejala Achondroplasia

18 hari lalu

Sebagian besar keluarga Chauhan, dari Hyderabad, India, menderita kondisi genetik Achondroplasia, yang menyebabkan kaki pendek, dwarfisme. dailymail.co.uk
Mengenal Penyebab, Faktor Risiko, dan Gejala Achondroplasia

Achondroplasia adalah sebuah gangguan genetik yang mempengaruhi pertumbuhan tulang dan ukuran tubuh seseorang.


Fibromialgia, Mengenali Penyebab Kondisi Nyeri Tubuh

19 hari lalu

Ilustrasi nyeri. shuttersto.com
Fibromialgia, Mengenali Penyebab Kondisi Nyeri Tubuh

Kondisi fibromialgia menyebabkan nyeri, kaku, dan kepekaan otot, tendon, sendi