Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ingin Memelihara Kucing, Kenali Dulu 5 Karakter Kucing

Reporter

Editor

Rini Kustiani

image-gnews
Ilustrasi kucing. Sumber: Unsplash/asiaone.com
Ilustrasi kucing. Sumber: Unsplash/asiaone.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Punya binatang peliharaan di rumah terlihat menyengkan atau bisa jadi sangat menantang. Hewan juga punya karakter masing-masing, bahkan satu jenis binatang saja memiliki kepribadian yang berbeda-beda. Jika kamu memilih memelihara kucing, sebaiknya ketahui dulu apa saja karakter kucing.

Mengutip laman Meowingtons, ada lima tipe kepribadian kucing. Pengetahuan tentang karakter kucing ini berangkat dari penelitian yang menerapkan model kepribadian manusia pada kucing peliharaan. Berikut uraian 5 karakter kucing tersebut:

  1. Kucing Neurotik
    Kucing dengan tipe kepribadian neurotik umumnya mudah gelisah, takut kepada orang baru, dan curiga. Kucing ini memilih bersembunyi dan enggan berbaur saat masuk ke lingkungan baru.

    Jika kamu memiliki kucing dengan karakter neurotik, buatkan dia rumah sebagai tempat persembunyiannya. Ini lebih baik ketimbang kucing itu mencari tempat bersembunyi sendiri di berbagai sudut rumah yang kemungkinan akan membahayakannya.

    Dokter hewan Pippa Elliott mengatakan pada awalnya agak sulit berinteraksi dengan kucing neurotik. Sebab mereka benar-benar menghindari situsi yang baru dan menganggapnya sebagai ketakutan. Sebab itu, beri sambutan yang ramah hingga kucing ini merasa aman dan percaya.

  2. Kucing Lincah
    Kucing dengan tipe kepribadian tebuka akan menyenangkan saat diajak bermain. Kucing ini bahkan tak segan untuk menjahili tuannya. Karakter kucing tersebut musah bosan, penuh rasa ingin tahu, bahkan tak jarang cenderung destruktif. Pemilik kucing dengan karakter ini sebaiknya punya banyak benda yang bisa dan aman dimainkan oleh kucing.

  3. Kucing Dominan
    Kamu pasti tahu kucing Garfield. Ini salah satu contoh kucing dominan yang suka menjadi pusat perhatian kucing-kucing di lingkungannya. Dia merasa punya hak penuh atas berbagai benda di rumah, misalkan tempat makan, tempat tidur, mainan tertentu, sampai kotak kotoran.

    Iklan
    Scroll Untuk Melanjutkan

    Hanya saja, kucing ini mudah stres jika dicuekin. Dia tak segan berkelahi dengan kucing lain atau membuat keributan hanya demi mendapatkan perhatian tuannya.

  4. Kucing Impulsif
    Pemilik kucing impulsif harus jeli dalam membaca perilaku binatang peliharannya ini. Kucing jenis ini biasanya sensitif terhadap sesuatu yang membuatnya tertekan. Misalkan suara bising, gambar tertentu, atau benda-benda yang bisa membuatnya ketakutan. Jadi, pemilik kucing impulsif sebaiknya tidak kaget ketika binatang kesayanganmu tiba-tiba berulah ketika merasakan sesuatu.

  5. Kucing Selow
    Memelihara kucing jenis ini akan membuat pemiliknya merasa tenang. Karakter kucing selow mudah diurus, tidak rewel, tidak suka berkelahi dengan kucing lain, dan cenderung tertib.

Baca juga: 
Pria Berjuluk Bapak Kucing dari Masjid Al-Aqsa Wafat Akibat Covid-19

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


7 Alasan Kucing Suka Menjilat Pemiliknya

1 hari lalu

Ilustrasi alergi kucing. Shutterstock.com
7 Alasan Kucing Suka Menjilat Pemiliknya

Berikut adalah hal-hal yang perlu kamu ketahui tentang kebiasaan kucing menjilat pemiliknya.


5 Alasan Kucing Jadi Hewan Peliharaan Favorit Banyak Orang

1 hari lalu

Ilustrasi kucing (Pixabay)
5 Alasan Kucing Jadi Hewan Peliharaan Favorit Banyak Orang

Jika Anda belum memelihara kucing, berikut beberapa alasan Anda akan jatuh cinta pada kucing.


Mengenal Pulau Kucing Aoshima di Jepang, Dulu Desa Nelayan Terpencil

6 hari lalu

Kucing mengelilingi warga ketika mereka turun dari perahu di pelabuhan di pulau Aoshima, Prefektur Ehime, Jepang 25 Februari 2015. Kebanyakan kucing tersebut menempati rumah-rumah kosong dan melakukan aktivitas dengan bebas. REUTERS/Thomas Peter
Mengenal Pulau Kucing Aoshima di Jepang, Dulu Desa Nelayan Terpencil

Sebelum jadi pulau kucing, Aoshima merupakan desa nelayan terpencil yang berkembang pesat berkat banyaknya ikan sarden di perairan sekitarnya.


Pulau Kucing Populer di Jepang Diperkirakan Tak Bertahan Lama Lagi , Ini Sebabnya

6 hari lalu

Kerumunan kucing memenuhi jalan menuju dermaga di Pulau Aoshima, Prefektur Ehime, Jepang, 25 Februari 2015. Sekumpulan kucing mendominasi sebuah pulau terpencil di selatan Jepang, dengan perbandingan populasi sekitar enam banding satu. REUTERS/Thomas Peter
Pulau Kucing Populer di Jepang Diperkirakan Tak Bertahan Lama Lagi , Ini Sebabnya

Aoshima, salah satu pulau kucing di Jepang, dihuni ratusan kucing, lebih banyak dari pada penduduknya yang hanya belasan.


Jelang Hari Rabies Sedunia, Masyarakat Perlu Pahami Penyakit Menular dan Mematikan Ini

10 hari lalu

Ilustrasi suntik rabies. AP/Wally Santana
Jelang Hari Rabies Sedunia, Masyarakat Perlu Pahami Penyakit Menular dan Mematikan Ini

Rabies merupakan penyakit menular dan menjadi masalah kesehatan masyarakat. Warga perlu memahami penyakit ini karena tergolong penyakit berbahaya.


Mengenali 5 Jenis Singa, Asia dan Afrika

15 hari lalu

Ilustrasi Singa. shutterstock.com
Mengenali 5 Jenis Singa, Asia dan Afrika

Singa salah satu spesies hewan buas yang beragam jenisnya


Punya Alergi Tapi Ingin Miliki Hewan Peliharaan, Begini Solusinya

20 hari lalu

Ilustrasi pasangan memiliki hewan peliharaan. Freepik.com/Lookstudio
Punya Alergi Tapi Ingin Miliki Hewan Peliharaan, Begini Solusinya

Bagi Anda pecinta hewan peliharaan, tetapi memiliki alergi. Berikut cara mengatasi alergi tersebut.


5 Peralatan yang Dibutuhkan agar Aman Bermain Sepatu Roda

24 hari lalu

Ilustrasi wanita bermain sepatu roda. shutterstock.com
5 Peralatan yang Dibutuhkan agar Aman Bermain Sepatu Roda

Perlengkapan dibutuhkan agar anak lebih nyaman dan aman saat bermain sepatu roda. Berikut beberapa peralatan penting yang sebaiknya dibeli.


4 Manfaat Hobi Main Sepatu Roda buat Anak

24 hari lalu

Ilustrasi olahraga sepatu roda. ANTARA/Umarul Faruq
4 Manfaat Hobi Main Sepatu Roda buat Anak

Jika ditekuni dengan baik, anak-anak bisa merasakan beberapa manfaat bermain sepatu roda. Berikut di antaranya.


Sharp Tawarkan Udara Bersih Bagi Pecinta Hewan Peliharaan di Indonesia International Pet Expo (IIPE) 2024

26 hari lalu

Pengunjung melihat Sharp Purefit Mini-Series di pameran Indonesia International Pet Expo (IIPE) 2024 di Indonesia Convention Exhibition (ICE)  BSD, Tangerang, pada Jumat 6 September 2024. Dok. SHARP
Sharp Tawarkan Udara Bersih Bagi Pecinta Hewan Peliharaan di Indonesia International Pet Expo (IIPE) 2024

Banyak pawrent (sebutan untuk pemilik hewan peliharaan) berusaha memberikan fasilitas yang terbaik bagi hewan peliharaan mereka.