Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Birthday Blues, Kondisi yang Bikin Seseorang Sedih di Hari Ulang Tahunnya

image-gnews
Ilustrasi pesta ulang tahun. kid101.com
Ilustrasi pesta ulang tahun. kid101.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Hari ulang tahun biasanya menajdi momen yang spesial dan menyenangkan bagi kebanyakan orang. Namun ada pula orang yang sedih, tertekan, bahkan depresi di hari ulang tahunnya. Kondisi ini dikenal dengan nama Birthday Blues dan bisa dirasakan oleh siapapun. 

Psikiater dari Hope for Depression Research Foundation, Lira de la Rosa, mengatakan Birthday Blues bisa dikaitkan dengan pengalaman negatif sebelumnya. “Orang lain mungkin merenungkan kehidupan mereka dan mungkin tidak merasa berada di tempat yang mereka inginkan pada usia tertentu,” katanya dikutip dari verywellmind.com, Kamis, 16 September 2021.

Alasan lain seseorang merasa sedih di hari ulang tahunnya adalah karena kesal merasa bertambah tua atau kecewa melihat harapan-harapannya banyak yang belum terpenhi.

Mengutip dari laman Lembaga Mahasiswa Psikologi UGM, penelitian yang dilakukan oleh Tetsuya Matsubayashi dan Michiko Ueda pada 2016 di Jepang dengan judul Higher Risk of Suicide on Milestone Birthdays: Evidence from Japan menunjukkan ulang tahun identik dengan perayaan sehingga dapat menyebabkan stress bagi orang yang tidak memiliki teman untuk merayakannya.

Gejala dari Birthday Blues adalah munculnya rasa lelah, tidak antusias, bingung, sedih, dan tidak tahu cara mengatasinya. Sebagian kasus juga memicu paranoid ringan atau cemas sebelum hari ulang tahun. Bahkan seorang yang mengalami hal ini bisa memiliki pikiran untuk melukai diri sendiri atau bunuh diri.

Ada beberapa cara mudah yang bisa dilakukan mengatasi Birthday Blues seperti selalu berpikir positif meski banyak harapan dan rencana di tahun sebelumnya yang belum tercapai. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Rayakanlah ulang tahun sesuai keinginan sendiri dan rencanakan dengan baik. Memuuskan tidak merayakan ulang tahun juga bukan sesuatu yang salah.

Jika sulit mengatasi Birthday Blues sendiri, ceritakaanlah apa yang dirasakan pada orang terdekat. Jika berada dalam keadaan terpuruk tidak ada salahnya mendatangi tenaga ahli kesehatan mental untuk bantu temukan solusi atasi kecemasan dan ketakutan

TIKA AYU

Baca juga:

Kejutan dari Fairuz A Rafiq di Hari Ultah Sonny Septian, Ada Cristiano Ronaldo

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Polisi Tangkap Rio Reifan 5 Kali karena Narkoba, Sederet Bahaya Konsumsi Sabu

17 jam lalu

Artis sekaligus tersangka penyalahgunaan narkotika Rio Reifan bersiap dipindahkan ke RSKO Cibubur, di kantor Direktorat Reserse Narkoba Polda Metro Jaya, Rabu, 4 September 2019. TEMPO/Genta Shadra Ayubi
Polisi Tangkap Rio Reifan 5 Kali karena Narkoba, Sederet Bahaya Konsumsi Sabu

Artis Rio Reifan kelima kali ditangkap polisi karena kasus narkoba. Apa itu sabu dan bahaya menggunakannya?


Kenali Dampak Stres pada Diabetes dan Cara Mengelolanya

1 hari lalu

Ilustrasi stres. TEMPO/Subekti
Kenali Dampak Stres pada Diabetes dan Cara Mengelolanya

Stres fisik, seperti saat sakit atau cedera, gula darah juga bisa meningkat, yang dapat mempengaruhi penderita diabetes tipe 1 maupun tipe 2.


Psikiater: Jangan Ukur Kebahagiaan Berdasar Standar Orang Lain

1 hari lalu

Ilustrasi wanita bahagia. Unsplash.com/Priscilla du Preez
Psikiater: Jangan Ukur Kebahagiaan Berdasar Standar Orang Lain

Faktor penghambat kebahagiaan kerap berasal dari tekanan dalam diri untuk mencapai sesuatu dari standar mengukur kebahagiaan orang lain.


Tips Psikiater untuk Mengusir Rasa Tak Bahagia

2 hari lalu

Menulis jurnal setiap hari bisa menjadi salah satu cara untuk mengatasi gangguan kecemasan. (Pexels/Alina Vilchenko)
Tips Psikiater untuk Mengusir Rasa Tak Bahagia

Rutin menulis jurnal bersyukur atau gratitude journal, semacam buku harian, bisa menjadi salah satu cara mengusir perasaan tidak bahagia.


Inilah Manfaat Berlari di Pagi Hari

4 hari lalu

Ilustrasi laki-laki dan wanita berlari bersama. shutterstock.com
Inilah Manfaat Berlari di Pagi Hari

Salah satu manfaat yang paling signifikan dari berlari di pagi hari adalah kemampuannya untuk mengurangi gejala depresi.


12 Tips Bantu Cegah Kolesterol dan Gula Darah Tinggi

4 hari lalu

Ilustrasi ciri-ciri kolesterol tinggi pada wanita. Foto: Canva
12 Tips Bantu Cegah Kolesterol dan Gula Darah Tinggi

Berikut 12 tips yang bantu mencegah kolesterol dan gula darah naik, termasuk pola makan dan kelola stres.


Pakar Sebut 8 Hal Paling Umum yang Percepat Penuaan

6 hari lalu

Ilustrasi wanita menyikat gigi. Foto: Unsplash.com/Diana Polekhina
Pakar Sebut 8 Hal Paling Umum yang Percepat Penuaan

Pakar kesehatan menyebut delapan perilaku tak sehat paling umum yang mempercepat proses penuaan. Apa saja?


Saksi Ungkap Sering Bayari Biaya Ulang Tahun Cucu Syahrul Yasin Limpo Pakai Uang Kementan

6 hari lalu

Tiga terdakwa mantan Menteri Pertanian RI, Syahrul Yasin Limpo (kiri), Sekjen Kementan RI, Kasdi Subagyono dan mantan Direktur Alat dan Mesin Pertanian Kementan RI, Muhammad Hatta (kanan), mengikuti sidang lanjutan, di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi, Jakarta, Kamis, 17 April 2024. Sidang ini dengan agenda pemeriksaan keterangan saksi Adc. Mentan, Panji Hartanto, yang telah mendapat perlindungan dari Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK), dihadirkan oleh Jaksa Penuntut Umum KPK untuk ketiga terdakwa dalam perkara dugaan tindak pidana korupsi terkait penyalahgunakan kekuasaan dengan memaksa memberikan sesuatu untuk proses lelang jabatan dalam pengadaan barang dan jasa serta penerimaan gratifikasi di lingkungan Kementerian Pertanian RI. TEMPO/Imam Sukamto
Saksi Ungkap Sering Bayari Biaya Ulang Tahun Cucu Syahrul Yasin Limpo Pakai Uang Kementan

Menjawab itu, Isnar mengatakan putra Syahrul Yasin Limpo, Redindo juga pernah meminta uang kepadanya.


Kelola Stres Setiap Hari untuk Redakan Emosi

6 hari lalu

Ilustrasi mengurangi stress. Freepik.com/fabrikasimf
Kelola Stres Setiap Hari untuk Redakan Emosi

Mengelola stres adalah cara meredakan emosi yang harus terus dilatih setiap hari agar tidak mudah emosional si situasi yang buruk.


Kecewa karena Calon yang Didukung Kalah, Simak Saran Psikolog

6 hari lalu

Ilustrasi stres. TEMPO/Subekti
Kecewa karena Calon yang Didukung Kalah, Simak Saran Psikolog

Psikolog mengatakan wajar bila orang kecewa karena harapan tidak menjadi kenyataan tetapi rasa kecewa itu mesti dikelola agar tak sampai memicu stres.