Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jangan Takut Kehilangan Pasangan, Begini Tipsnya

Reporter

image-gnews
Ilustrasi pasangan bermasalah/bertengkar. Shutterstock.com
Ilustrasi pasangan bermasalah/bertengkar. Shutterstock.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Hubungan cinta kandas di tengah jalan adalah hal biasa. Tapi, kadang perempuan menjadi pihak yang merasa lebih sulit kehilangan pasangan sedangkan pria bisa dengan mudah melepaskannya dengan beragam alasan, misalnya bosan atau bahkan menemukan orang lain.

Jika ingin pasangan bertahan dan merasa takut kehilangan Anda, berikut beberapa tips yang bisa diterapkan, seperti dilansir dari Bolde.

Biarkan dia menginginkan Anda
Biarkan dia merasakan keinginan untuk memiliki Anda. Saat dia mengirim pesan, jangan membalas dalam 30 detik. Ketika dia ingin berkumpul dengan teman, jangan selalu mengiyakan. Hubungan tidak harus selalu sesuai dengan persyaratannya.

Jangan anggap dia segalanya
Jangan berpikir orang ini adalah segalanya. Sadarilah ada laki-laki hebat lain di luar sana dan jika yang satu ini tidak memenuhi syarat menjadi pasangan yang baik, akan ada orang lain yang menggantikannya.

Menetapkan batasan
Cara yang bagus untuk membuatnya takut kehilangan Anda adalah menetapkan batasan dan berpegang teguh pada itu. Jika dia tahu ada perilaku tertentu yang menurut Anda tidak dapat diterima dan tidak akan dipertahankan, dia akan diam. Jika benar-benar menyukai Anda maka dia harus menghormati batasan itu atau berisiko kehilangan Anda dari hidupnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Jangan kehilangan harga diri
Jangan pernah meragukan nilai sendiri. Memiliki tingkat kepercayaan diri yang tinggi pada diri sendiri dan kemampuan untuk bertindak demi kepentingan terbaik sendiri akan membuatnya takut kehilangan karena dia akan tahu Anda yang terbaik.

Jangan takut pergi
Pada akhirnya, Anda tidak boleh takut pergi. Jangan memberinya ultimatum atau membuat ancaman untuk meninggalkannya. Bersiaplah untuk melakukannya dan pastikan dia mengetahuinya. Itu saja sudah cukup untuk membuat pasangan kembali ke kenyataan dan mendorongnya untuk membuat kesempatan.

 Baca juga: Kiat Perbaiki Hubungan setelah Pertengkaran

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Ragam Asmara, dari Cinta Monyet sampai Beracun

1 hari lalu

Ilustrasi pasangan. Shutterstock.com
Ragam Asmara, dari Cinta Monyet sampai Beracun

Hampir semua orang pernah merasakan jatuh cinta dan menjalin hubungan sebelum menikah. Berikut tipe-tipe cinta yang umum dialami banyak orang.


Ciri Pasangan yang Cemburuan dan Meracuni Hubungan

4 hari lalu

Ilustrasi pasangan. Dok: StockXpert
Ciri Pasangan yang Cemburuan dan Meracuni Hubungan

Perempuan biasanya lebih ekspresif dalam memamerkan kecemburuan, bahkan sampai membabi buta. Cek ciri-ciri pasangan yang cemburuan.


Ternyata, Ini Penyebab Suami Takut Istri

6 hari lalu

Ilustrasi KDRT/Canva Premium
Ternyata, Ini Penyebab Suami Takut Istri

Banyak laki-laki takut pada pasangan. Penyebabnya bisa jadi istri yang lebih dominan atau karena istri selalu galak sehingga membuat suami takut.


Tipe Perempuan yang Jadi Jaminan Hubungan Cinta Menyenangkan

8 hari lalu

Ilustrasi pasangan. loversguide.net
Tipe Perempuan yang Jadi Jaminan Hubungan Cinta Menyenangkan

Ada beberapa kualitas yang sebaiknya dimiliki perempuan dan sering menjadi jaminan hubungan cinta berjalan menyenangkan dan awet.


Jangan Panik Jika iPhone Hilang, Lakukan 6 Langkah Ini

8 hari lalu

Ilustrasi iPhone 8. pixabay
Jangan Panik Jika iPhone Hilang, Lakukan 6 Langkah Ini

Jangan langsung panik jika iPhone Adna hilang, berikut beberapa langkah yang bisa dilakukan untuk menemukannya kembali.


Terlihat Harmonis dengan Pasangan, Ada Apa di Baliknya?

11 hari lalu

Ilustrasi pasangan. dailymail.co.uk
Terlihat Harmonis dengan Pasangan, Ada Apa di Baliknya?

Terlihat mesra bukan berarti hubungan baik-baik saja. Berikut sejumlah fakta di balik pasangan yang kerap tampak harmonis tanpa masalah.


Pasangan Meninggal Dunia, Ini Dampak Kesehatan pada yang Ditinggalkan

13 hari lalu

Ilustrasi Orang Meninggal. shutterstock.com
Pasangan Meninggal Dunia, Ini Dampak Kesehatan pada yang Ditinggalkan

Penelitian mengungkap berbagai dampak bagi orang yang ditinggal mati pasangan, dari masalah jantung sampai depresi.


Hubungan Tidak Nyaman, Bisa Jadi karena Pasangan Abusif

14 hari lalu

Ilustrasi pasangan. shutterstock.com
Hubungan Tidak Nyaman, Bisa Jadi karena Pasangan Abusif

Untuk mengetahui apakah hubungan dengan pasangan sehat atau tidak, cobalah pahami beberapa sikapnya, bisa jadi dia bertipe abusif.


Tipe Perempuan yang Suka Memicu Masalah dalam Hubungan

15 hari lalu

Ilustrasi pasangan bertengkar. shutterstock.com
Tipe Perempuan yang Suka Memicu Masalah dalam Hubungan

Hubungan cinta itu harus membuat orang lebih bahagia, bukan sebaliknya. Karena itu, pria sangat menghindari perempuan dengan sikap dan sifat berikut.


Tipe Pasangan yang Perlu Dihindari daripada Sengsara

16 hari lalu

Ilustrasi wanita kesal dengan pasangannya yang asyik dengan telepon seluler. shutterstock.com
Tipe Pasangan yang Perlu Dihindari daripada Sengsara

Sebelum memutuskan menjalani hidup bersama pasangan untuk jangka lama, berpikirlah lebih jauh dengan mempertimbangkan beberapa hal berikut.