Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Overthinking Rentan Dialami Seseorang yang Ingin Segalanya Sempurna?

Reporter

Editor

Bram Setiawan

image-gnews
Ilustrasi pria sulit tidur. shutterstock.com
Ilustrasi pria sulit tidur. shutterstock.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Ketika seseorang menghabiskan banyak waktu untuk memikirkan suatu hal itu menandakan kondisi overthinking. Walaupun begitu, bukan berarti overthinking pasti buruk, seperti dikatakan ahli psikoterapis Jessica Foley seperti dikutip dari GoodRx.

Foley menjelaskan, overthinking bisa menjadi buruk jika mengganggu kesehatan dan kenyamanan hidup. “Orang dengan overthinking akan menghabiskan berjam-jam merenungkan keputusan, sehingga melewatkan tenggat waktu,” katanya. Keadaan itu seperti sulit tidur, sehingga menyebabkan seseorang menjadi tidak produktif.

Ketika seseorang berpikir, otak dalam kondisi bekerja untuk memecahkan masalah. Tapi, kondisi overthinking yang buruk menyebabkan seseorang menjadi cemas. Kondisi cemas yang terlalu itu akan makin memburuk jika mempengaruhi seseorang untuk bertindak, karena pikiran terus mendominasi.

Ahli neuropsikologi Sanam Hafeez menjelaskan, overthinking bisa dialami segala usia dan berbagai tipe kepribadian orang. Terkadang overthinking juga rentan dialami oleh seseorang yang besar keinginannya terkait segala sesuatu ingin selalu sempurna.

“Perfeksionis dan orang yang terlalu berprestasi memiliki kecenderungan untuk berpikir berlebihan karena takut kegagalan,” kata Hafeez. Ia menambahkan, seseorang dengan kecenderungan seperti itu ingin terus menghindari berbagai kesalahan untuk tetap sempurna.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Mengutip situs web ahli psikologi klinis Nick Wignall, beberapa penyebab overthinking bisa muncul berulang. Kondisi itu itu antara lain terlalu memaksa diri banyak berpikir muncul sebagai satu-satunya cara menghadapi pengalaman yang menakutkan dan sulit. Kondisi lainnya juga kemampuan yang terbatas tidak bisa membantu orang-orang terdekat.

BALQIS PRIMASARI

Baca: Overthinking Bikin Stres dan Sulit Tidur, Hindari dengan 4 Tips

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


10 Kebiasaan yang Bisa Menurunkan Fungsi Otak

8 hari lalu

Ilustrasi otak. medicalnews.com
10 Kebiasaan yang Bisa Menurunkan Fungsi Otak

Semua kebiasaan ini bukan menjadi hal menakutkan karena bisa diubah dengan pola hidup sehat.


Sering Lupa? Lakukan 5 Tips Berikut untuk Meningkatkan Daya Ingat

9 hari lalu

Ilustrasi orang lupa
Sering Lupa? Lakukan 5 Tips Berikut untuk Meningkatkan Daya Ingat

Dengan menerapkan tips-tips ini dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat meningkatkan daya ingat Anda dan mengurangi kecenderungan untuk lupa.


Tidak Selalu Buruk, Berikut 5 Manfaat Lupa untuk Kerja Memori Otak

9 hari lalu

Ilustrasi orang lupa
Tidak Selalu Buruk, Berikut 5 Manfaat Lupa untuk Kerja Memori Otak

Lupa ternyata memiliki manfaat penting untuk kesehatan otak dan kreativitas Anda.


Stimulasi Kognitif Terbanyak Bantu Lindungi Otak dari Masalah Daya Ingat

11 hari lalu

Ilustrasi dosen sedang mengajar. shutterstock.com
Stimulasi Kognitif Terbanyak Bantu Lindungi Otak dari Masalah Daya Ingat

Pekerjaan paling umum dengan tuntutan kognitif tertinggi yang bantu lindungi otak dari masadalah daya ingat adalah mengajar.


Pilihan Makanan Pengaruhi Kualitas Tidur, Simak Saran Pakar

11 hari lalu

Ilustrasi tidur gelisah atau sulit tidur. Shutterstock
Pilihan Makanan Pengaruhi Kualitas Tidur, Simak Saran Pakar

Pilihan makanan adalah pertimbangan penting untuk memastikan kualitas tidur yang baik. ada yang bisa membantu tidur sementara lain merusaknya.


4 Bumbu Dapur Sahabat Kesehatan Otak dan Penangkal Alzheimer

16 hari lalu

Ilustrasi bumbu lada hitam. REUTERS
4 Bumbu Dapur Sahabat Kesehatan Otak dan Penangkal Alzheimer

Salah satu metode efektif untuk meningkatkan kesehatan otak dan mencegah penyakit Alzheimer adalah dengan mengonsumsi makanan yang baik buat otak.


Pengaruh Trauma Masa Lalu pada Hubungan Sekarang, Cek Dampaknya

17 hari lalu

Ilustrasi wanita meminta maaf pada kekasih/pacar/pasangan. shutterstock.com
Pengaruh Trauma Masa Lalu pada Hubungan Sekarang, Cek Dampaknya

Trauma yang tersisa berisiko merusak hubungan dan bedampak pada kemampuan untuk memilih secara emosional seseorang dalam hidupnya.


Kaitan Kesehatan Usus Kecil dan Otak Menurut Psikiater

30 hari lalu

Ilustrasi usus. 123rf.com
Kaitan Kesehatan Usus Kecil dan Otak Menurut Psikiater

Kesehatan usus kecil memiliki kaitan dengan kesehatan otak. Berikut penjelasannya menurut spesialis kesehatan jiwa.


5 Tanda-tanda Seseorang Mengalami Otak Popcorn

30 hari lalu

Ilustrasi otak. medicalnews.com
5 Tanda-tanda Seseorang Mengalami Otak Popcorn

Salah satu dampak utama dari otak popcorn adalah efeknya yang merugikan fokus pada otak.


Kenali Ancaman Otak Popcorn, Gangguan Fokus Akibat Sering Main Media Sosial

30 hari lalu

Ilustrasi bermain media sosial. (Unsplash/Leon Seibert)
Kenali Ancaman Otak Popcorn, Gangguan Fokus Akibat Sering Main Media Sosial

Otak popcorn berasal dari sebuah kondisi otak seseorang terus berpikir dari satu pikiran ke pikiran yang lain dalam sekejap seperti biji popcorn.