Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Manfaat dan Sumber Asupan Riboflavin Vitamin B2

Reporter

Editor

Bram Setiawan

image-gnews
Ilustrasi susu segar (Pixabay.com)
Ilustrasi susu segar (Pixabay.com)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Riboflavin atau vitamin B2 larut dalam air yang dikeluarkan dari tubuh setiap hari. Kebutuhan asupan vitamin ini perlu setiap hari yang antara lain bersumber dari telur dan susu. Mengutip Live Science, vitamin B2 membantu memecah protein, lemak, dan karbohidrat, sehingga bermanfaat untuk menjaga suplai energi tubuh.

Mengutip WebMD, vitamin ini memiliki beragam untuk menjaga kesehatan rambut dan kulit, mencegah migrain, hingga mengurangi risiko tubuh mengalami penyakit kronis.

Apa saja manfaat vitamin B2?

1. Menyimpan energi

Vitamin B2 membantu mengubah karbohidrat menjadi adenosin trifosfat (ATP). ATP memproduksi energi yang dibutuhkan tubuh yang bersumber dari makanan. Senyawa ATP bermanfaat untuk menyimpan energi di otot.

2. Daya tahan tubuh

Mengutip Organic Facts, riboflavin membantu pembentukan antibodi yang membuat daya tahan tubuh menjadi lebih kuat. Itu karena vitamin B2 berkontribusi terhadap produksi sel darah merah.

3. Mencegah penyakit

Beberapa penelitian menunjukkan vitamin B2 berguna mencegah katarak dan sakit kepala migrain.

4. Merawat kulit

Riboflavin meningkatkan sekresi lendir kulit. Itu memungkinkan membersihkan pustula kulit yang biasa terjadi pada jerawat.

5. Melindungi sistem saraf

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Vitamin B2 berguna mencegah gejala berbagai kondisi sistem saraf seperti mati rasa dan kecemasan.

Sumber makanan mengandung vitamin B2

  • Bayam

Mengutip laman Dr. Axe, sayuran bayam mengandung vitamin B2 atau riboflavin. Bayam yang sudah dimasak mengandung 0,4 miligram atau 25 persen dari angka kebutuhan vitamin B2.

  • Hati sapi

Mengutip WebMD, hati sapi sumber riboflavin di luar suplemen. Satu porsi tiga ons hati sapi yang dimasak mengandung 2,9 miligram riboflavin, atau dua kali lipat kebutuhan harian. 

  • Produk susu

Mengutip laman Harvard T.H Chan secangkir susu atau yoghurt mengandung sekitar satu pertiga riboflavin yang perlu dikonsumsi dalam sehari. Mengonsumsi susu biasa, smoothie, dan yoghurt merupakan cara terbaik untuk mendapat kalsium dan protein pada saat yang bersamaan.

  • Telur

Merujuk keterangan Nutrition Advance, salah satu kandungan nutrisi vitamin B2 atau riboflavin ada dalam kuning telur. Satu telur utuh mengandung 0,2 miligram riboflavin, atau sekitar 15 persen dari nilai harian.

  • Tempe

Makanan berbahan dasar kedelai yang diproduksi melalui proses fermentasi juga mengandung vitamin B2. Tempe mengandung 0,360 miligram riboflavin dalam 100 gram.

RINDI ARISKA

Baca: Manfaat Vitamin B Kompleks bagi Kesehatan

Ikuti berita terkini dari Tempo di Google News, klik di sini.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Jenis Olahraga Sederhana yang Bisa Dilakukan Tiap Hari

3 hari lalu

Ilustrasi push up. Freepik.com
5 Jenis Olahraga Sederhana yang Bisa Dilakukan Tiap Hari

Olahraga atau aktivitas fisik secara teratur bermanfaat untuk tubuh dan kesehatan mental


Olahraga 15 Menit Sehari Bantu Tingkatkan Daya Tahan Tubuh

17 hari lalu

Ilustrasi perempuan olahraga di gym. Foto: Freepik.com/Jcomp
Olahraga 15 Menit Sehari Bantu Tingkatkan Daya Tahan Tubuh

Ternyata olahraga ringan selama 15 menit dapat meningkatkan kekebalan dengan meningkatkan kadar sel pembunuh alami bernama raising natural killer (NK)


Mengapa Paskah Identik dengan Telur dan Kelinci?

25 hari lalu

Hiasan telur Paskah yang dilukis dengan gaya seni tradisional naif menghiasi kawasan di Koprivnica, Kroasia, 27 Maret 2024. REUTERS/Antonio Bronic
Mengapa Paskah Identik dengan Telur dan Kelinci?

Ucapan Paskah ramai bertengger di berbagai kanal media sosial. Sebenarnya dari mana asalnya, mengapa telur dan kelinci identik dengan paskah?


4 Tanda Tubuh Kekurangan Omega-3

31 hari lalu

Omega 3
4 Tanda Tubuh Kekurangan Omega-3

Kekurangan omega-3 dapat menyebabkan sejumlah masalah pada tubuh.


Saran Pakar Gizi untuk Lengkapi MPASI dengan Aneka Nutrisi Telur

34 hari lalu

Ilustrasi telur. Sumber: iStock/foxnews.com
Saran Pakar Gizi untuk Lengkapi MPASI dengan Aneka Nutrisi Telur

Telur merupakan sumber protein hewani yang serbaguna untuk memenuhi kebutuhan gizi anak saat diolah menjadi MPASI.


Relaksasi HET Diklaim Redam Kenaikan Harga Beras di Jawa Barat

37 hari lalu

Petugas memotret penerima beras saat penyaluran bantuan pangan beras di Kantor Pos Bandung, Jawa Barat, Kamis, 29 Februari 2024. Pemerintah melalui Badan Pangan Nasional dan Perum Bulog menyalurkan bantuan pangan beras untuk 22.004.007 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) dengan besaran bantuan pangan sebanyak 10 kg beras per KPM. TEMPO/Prima mulia
Relaksasi HET Diklaim Redam Kenaikan Harga Beras di Jawa Barat

Bahan makanan yang diwaspadai bergerak naik menjelang Hari Raya Lebaran di antaranya beras, daging ayam, telur, serta minyak goreng.


Kemendag Sebut Harga Beras dan Cabai Turun, Daging Ayam dan Telur Stabil Tinggi

39 hari lalu

Pedagang tengah mensortir cabai di Pasar Senen, Jakarta, Jumat 9 Juni 2023. Direktur Jenderal Perdagangan Dalam Negeri Kementerian Perdagangan atau Kemendag Isy Karim mengungkapkan sejumlah harga bahan pokok mulai naik menjelang Hari Raya Idul Adha 2023, harga cabai merah keriting naik 9,47 persen menjadi Rp 39.300 per kilogram dan cabai merah besar naik 8,38 persen menjadi Rp 40.100 per kilogram. Cabai rawit merah juga ikut naik 8,25 persen menjadi Rp 44.600 per kilogram. Tempo/Tony Hartawan
Kemendag Sebut Harga Beras dan Cabai Turun, Daging Ayam dan Telur Stabil Tinggi

Direktur Jenderal Perdagangan Dalam Negeri Kementerian Perdagangan, Isy Karim menyatakan bahwa harga cabai dan beras sudah mulai turun. Sedangkan harga daging ayam dan telur masih stabil tinggi.


Kandungan Vitamin D yang Rendah dalam Tubuh Ada Kaitannya dengan Obesitas, Ini Penjelasannya

39 hari lalu

Ilustrasi obesitas. Shutterstock
Kandungan Vitamin D yang Rendah dalam Tubuh Ada Kaitannya dengan Obesitas, Ini Penjelasannya

Studi mengatakan ada prevalensi tinggi kekurangan vitamin D pada orang yang mengalami obesitas mungkin karena pengenceran volumetrik vitamin D.


5 Tips Menjaga Kekebalan Tubuh Saat Puasa Ramadan dalam Cuaca Ekstrem

39 hari lalu

Ilustrasi Sahur. Shutterstock
5 Tips Menjaga Kekebalan Tubuh Saat Puasa Ramadan dalam Cuaca Ekstrem

Di tengah cuaca ekstrem, penting bagi umat untuk mengambil langkah-langkah yang tepat guna menjaga kekebalan tubuh selama puasa Ramadan.


Kementan Pastikan Stok Telur dan Daging Ayam Aman di Pasar Jakarta Selatan

40 hari lalu

Warga antre membeli telur ayam saat pasar pangan murah di Boyolali, Jawa Tengah, Rabu 6 Maret 2024. Pemerintah Kabupaten Boyolali menggelar gerakan pasar pangan murah dengan menyediakan beras Bulog SPHP Rp51 ribu per lima kilogram, beras kelompok tani Rp65 ribu per lima kilogram, telur Rp27.500 per kilogram serta gula dan minyak Rp30.000 per paket sebagai upaya menstabilkan pasokan dan harga pangan. ANTARA FOTO/Aloysius Jarot Nugroho
Kementan Pastikan Stok Telur dan Daging Ayam Aman di Pasar Jakarta Selatan

Kementerian Pertanian terus menjalin kerja sama dengan berbagai pihak melakukan pemantauan ketersediaan pangan termasuk daging dan telur.