Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

5 Penyebab Sakit Perut, Apa Saja?

Reporter

Editor

Bram Setiawan

image-gnews
Ilustrasi sakit perut (pixabay.com)
Ilustrasi sakit perut (pixabay.com)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Sakit perut kondisi umum yang dialami. Penyebab sakit perut berlainan, misalnya gangguan pencernaan atau otot tertarik. Mengutip WebMD, ada beberapa jenis sakit perut. Nyeri akut kondisi sakit perut selama beberapa jam, bahkan berhari-hari yang disertai gejala lainnya.

Adapun nyeri kronis cenderung muncul dan hilang, gejalanya biasanya sampai hitungan pekan. Nyeri progresif, karena rasa sakit terasa makin memburuk disertai gejala lain.

Penyebab sakit perut

1. Masalah pencernaan

Merujuk situs web Clevaland Clinic, sakit perut biasanya tersebab masalah pencernaan terutama setelah makan. Beberapa penyebabnya antara lain, gangguan pencernaan, maag, sembelit, diare, alergi, keracunan.

2. Peradangan

Penyebab sakit perut lainnya, karena iritasi atau infeksi organ. Kondisi ini menyebabkan peradangan sementara, yaitu gastroenteritis, ulkus peptikum, GERD, infeksi saluran kemih.

3. Menstruasi

Sakit perut sering dialami perempuan saat mengalami fase menstruasi. Kondisi terasa nyeri dan kram di perut. Perubahan pola makan dan gaya hidup meringankan sakit perut tersebab gas dan gangguan pencernaan. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

4. Menahan kentut

Saat menahan kentut, tubuh mengencangkan otot sfingter anus, yaitu otot yang yang membantu mengontrol waktu buang air besar. Kemudian, karena gas tidak bisa ke mana-mana maka tetap terperangkap di saluran pencernaan setidaknya untuk sementara. Jika tidak mengeluarkan gas, itu tetap berada di usus.

Akibat menahan kentut, salah satunya menyebabkan perut kembung. Kondisi itu kembung saat usus mengembang akibat gas dan mengisi lebih banyak ruang di rongga perut. 

5. Sembelit

Perut kembung tersebab sembelit, kondisi susah buang air besar. Ketika mengalami konstipasi, feses yang seharusnya keluar akan tertahan lebih lama di usus besar. Itu menyebabkan gas menumpuk

Pilihan Editor: Lapar Bikin Perut Keroncongan? Simak Faktanya

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Lee Je Hoon Sakit Kolitis Iskemik, Masalah Kesehatan Lambung

12 jam lalu

Ilustrasi sakit perut (pixabay.com)
Lee Je Hoon Sakit Kolitis Iskemik, Masalah Kesehatan Lambung

Lee Je Hoon pemeran drama Taxi Driver dirawat di rumah sakit setelah mengalami kolitis iskemik pada Minggu, 1 Oktober 2023


5 Manfaat Daun Mimba untuk Tubuh

9 hari lalu

Pohon mimba. Wikipedia
5 Manfaat Daun Mimba untuk Tubuh

Daun mimba banyak digunakan sebagai bahan pengobatan tradisional untuk berbagai kondisi.


Cara Cepat Atasi Perut Kembung Akibat Gas

11 hari lalu

Ilustrasi perut kembung. Sina.com
Cara Cepat Atasi Perut Kembung Akibat Gas

Ada beberapa cara mudah untuk mengatasi gas dan perut kembung menurut pakar. Berikut di antaranya.


Tinggal Dekat Istana dan Balai Kota, 4 Ribu Keluarga di Johar Baru Belum Punya MCK

18 hari lalu

Potret pemukiman warga di kawasan Manggarai, Jakarta, Rabu, 25 Agustus 2021. Ketua DPRD DKI Jakarta Prasetio Edi Marsudi menyatakan memang masih ada kawasan kumuh sehingga Jakarta disebut sebagai kota dengan tata kota terburuk di dunia. Ia mencontohkan kawasan kumuh Tanah Tinggi di Johar Baru, Jakarta Pusat. TEMPO/Subekti
Tinggal Dekat Istana dan Balai Kota, 4 Ribu Keluarga di Johar Baru Belum Punya MCK

Ada 4 ribu lebih kepala keluarga di Kecamatan Johar Baru yang tak memiliki fasilitas mandi, cuci, kakus (MCK). Apa kata Heru Budi?


6 Manfaat Kemiri Bagi Kesehatan, Obati Sembelit Atasi Insomnia

18 hari lalu

Ilustrasi kemiri. theskinnycook.com
6 Manfaat Kemiri Bagi Kesehatan, Obati Sembelit Atasi Insomnia

Biji kemiri banyak dimanfaatkan masyarakat sebagai bumbu masakan dan kosmetik. Berikut manfaatnya bagi kesehatan untuk insomnia dan sembelit.


Inilah 5 Masalah Kesehatan yang Menyebabkan Rasa Sakit di Area Perut Sisi Kanan

18 hari lalu

Ilustrasi sakit perut (pixabay.com)
Inilah 5 Masalah Kesehatan yang Menyebabkan Rasa Sakit di Area Perut Sisi Kanan

Rasa sakit atau nyeri di bagian perut sisi kanan bisa menjadi gejala dari beberapa masalah kesehatan.


Sering Menahan Buang Air Besar Bisa Berakibat Masalah Kesehatan

20 hari lalu

Ilustrasi sakit perut (pixabay.com)
Sering Menahan Buang Air Besar Bisa Berakibat Masalah Kesehatan

Sering menahan buang air besar bisa menyebabkan peregangan bagian akhir dari usus besar atau rektum


Baru 3 Kelurahan di Jakarta Barat Bebas BABS atau Buang Air Besar Sembarangan

20 hari lalu

Penjabat (Pj) Sekda DKI Jakarta Uus Kuswanto mengatakan Pemprov akan menindaklanjuti festival DWP atau Djakarta Warehouse Project yang digelar melebihi batas waktu yang ditentukan pada aturan PPKM Level 1, Jumat, 9 Desember 2022 di kawasan Ancol, Jakarta Utara. Tempo/Mutia Yuantisya
Baru 3 Kelurahan di Jakarta Barat Bebas BABS atau Buang Air Besar Sembarangan

Selain polusi dan kemacetan, buang air besar sembarangan atau BABS masih menjadi masalah pelik di kota seperti Jakarta.


Mencekam, Pria AS Terjebak di Gua Turki Sedalam Seribu Meter dan Alami Pendarahan Perut

25 hari lalu

Mark Dickey. National Cave Rescue Commissio
Mencekam, Pria AS Terjebak di Gua Turki Sedalam Seribu Meter dan Alami Pendarahan Perut

Tim penyelamat dari seluruh Eropa sedang melancarkan operasi penyelamatan seorang peneliti Amerika Serikat di gua Turki sejak Kamis.


Inilah 3 Alasan Dilarang Makan Semangka pada Malam Hari

25 hari lalu

Ilustrasi wanita memegang semangka. shutterstock.com
Inilah 3 Alasan Dilarang Makan Semangka pada Malam Hari

Mengonsumsi semangka pada malam hari bisa menyebabkan gangguan kesehatan. Apa saja?