Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Senangnya Orang Tua Melihat Senyum Bayi, Kapan Ia Mulai Bisa Melihat Jelas?

Reporter

image-gnews
Ilustrasi bayi cek mata. babycenter.com
Ilustrasi bayi cek mata. babycenter.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Salah satu kebahagiaan orang tua adalah saat melihat anaknya yang masih bayi tersenyum melihat wajah mereka. Kapan bayi mulai bisa melihat jelas dan mengenali objek di sekitarnya?

Anthony Stanich, dokter mata di Chatswood, New South Wales, Australia, membuat daftar perkembangan penglihatan bayi usia 0-6 bulan. Sejak lahir bayi bisa melihat pola terang dan gelap selama empat bulan pertama, dilansir dari essentialbaby.au. Bayi akan mulai mengikuti gerakan benda yang lambat dan dapat mengenali ekspresi wajah.

Pada usia 4-6 bulan mulailah tahap kontrol gerakan mata yang berkembang lebih lanjut. Terkadang salah satu mata dapat mengarah ke hidung atau sebaliknya. Hal tersebut terjadi lebih dulu pada satu mata dan kemudian diikuti mata lainnya.

“Itu normal dalam enam bulan pertama dan merupakan bagian dari perkembangan binokularitas, yaitu penggunaan dua mata bersama,” jelas Stanich.

Berikut tahap-tahap perkembangan penglihatan bayi usia 0-6 bulan seperti dilaporkan Parentingcourts.

Usia 0-1 bulan
Penglihatan bayi masih terbatas. Mereka dapat melihat beberapa warna namun masih sulit membedakan antara biru, hijau, merah, dan kuning.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Usia 2 bulan
Bayi tertarik pada objek atau gambar dengan pola warna kontras yang tajam. Pada tahap ini ia sudah berfokus pada objek yang jauhnya sekitar 20-38 centimeter, kemudian juga mengikuti arah benda yang bergerak perlahan.

Usia 3 bulan
Persepsi mendalam mengenai objek yang dilihat mulai berkembang. Pada tahap ini bayi mulai mengenal rasa takut dan rasa nyaman.

Usia 4 bulan
Umur 4 bulan adalah tahap mengembangkan penglihatan. Bayi telah mampu membedakan warna yang sebelumnya sulit dibedakan.

Usia 5-6 bulan
Bayi dapat membedakan warna dasar dan dapat berfokus pada objek hingga jarak 90 cm. Pada tahap ini bayi menggunakan gerakan dengan menyentuh sebuah objek untuk membantu membedakan objek yang berbeda.

Pilihan Editor: Lama Waktu Menyusui Bayi yang Dianjurkan Dokter Anak

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Guru Besar Unair Ungkap Pentingnya Deteksi Dini Pendengaran pada Bayi

6 jam lalu

ilustrasi telinga bayi (pixabay.com)
Guru Besar Unair Ungkap Pentingnya Deteksi Dini Pendengaran pada Bayi

Deteksi dini pada bayi baru lahir bisa menggunakan alat bernama auditory brainstem response (ABR).


5 Fakta ASI Bubuk Tak Direkomendasikan IDAI, Berisiko Terkontaminasi hingga Tidak Direkomendasikan untuk Bayi

1 hari lalu

Sampel purwarupa air susu ibu (ASI) dalam bentuk bubuk rintisan mahasiswa dan dosen ITB. Dok.Tim
5 Fakta ASI Bubuk Tak Direkomendasikan IDAI, Berisiko Terkontaminasi hingga Tidak Direkomendasikan untuk Bayi

Proses pengeringan untuk menghilangkan kandungan air, freeze-drying memiliki dampak pada rasa dan kualitas ASI bubuk,


Penyebab Mata Berkedip Terlalu Sering, Waspadai Kondisi Serius

2 hari lalu

Ilustrasi pemeriksaan mata. Shutterstock
Penyebab Mata Berkedip Terlalu Sering, Waspadai Kondisi Serius

Mata berkedip terlalu sering bisa menjadi gejala berbagai masalah kesehatan dan mungkin saja serius dan perlu penanganan dokter, jangan abaikan.


Tidak Takut Pakai Pakaian Motif, Ini Tips Ala Andien

6 hari lalu

Andien/Foto: Instagram/Andien
Tidak Takut Pakai Pakaian Motif, Ini Tips Ala Andien

Penikmat fashion Andien Aisyah memberikan beberapa tips padu padan warna dan motif pakaian agar tetap enak dilihat dan tidak membosankan.


Tips Perawatan Lensa Kontak

6 hari lalu

Ilustrasi pemeriksaan mata/Precision1
Tips Perawatan Lensa Kontak

Lensa kontak menjadi salah satu pilihan alat bantu penglihatan yang kian populer di kalangan masyarakat. Ini tips perawatan lensa kontak.


Apa Saja Imunisasi yang Wajib Diberikan kepada Bayi Berusia 1-2 Bulan?

9 hari lalu

Tenaga kesehatan memberikan pelayanan imunisasi dasar kepada bayi di Puskesmas 3 Denpasar Utara, Bali, Kamis 12 Januari 2023. Pemerintah Provinsi Bali menargetkan penurunan angka stunting hingga 7,71 persen pada tahun 2023 sehingga Bali tetap menjadi provinsi dengan angka kasus stunting terendah di Indonesia. ANTARA FOTO/Nyoman Hendra Wibowo
Apa Saja Imunisasi yang Wajib Diberikan kepada Bayi Berusia 1-2 Bulan?

Bayi wajib melakukan imunisasi untuk mencegah bahaya kesehatan, terutama ketika berusia 1-2 bulan. Lantas, apa saja jenis imunisasi yang wajib dilakukan bayi?


6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

9 hari lalu

Ilustrasi Imunisasi. TEMPO/Fully Syafi
6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

Bayi penting untuk melakukan imunisasi secara rutin agar terhindar dari bahaya kesehatan mendatang. Lantas, apa saja bahaya bagi bayi yang tidak melakukan imunisasi?


Gunakan Baju Warna Berikut untuk Mengatasi Cuaca Panas

11 hari lalu

Cuaca panas/Canva
Gunakan Baju Warna Berikut untuk Mengatasi Cuaca Panas

Warna putih adalah warna pakaian yang cocok digunakan di cuaca panas. Sebab, warna putih membuat tubuh tetap sejuk dan dapat mencegah suhu udara panas tinggi masuk di tubuh dengan lebih banyak.


6 Alasan Bayi Tidak Boleh Menggunakan Produk Mengandung Parfum

11 hari lalu

Ilustrasi bayi menguap. Foto: Unsplash.com/Minnie Zhou
6 Alasan Bayi Tidak Boleh Menggunakan Produk Mengandung Parfum

Paparan parfum pada kulit bayi bisa menyebabkan iritasi bahkan infeksi pernapasan.


Kenapa Orang Suka Aroma Bayi? Ini Penjelasan Ilmiahnya

11 hari lalu

Ilustrasi ayah gendong bayi. Freepik
Kenapa Orang Suka Aroma Bayi? Ini Penjelasan Ilmiahnya

Cairan amnion dan substansi seperti verniks caseosa berperan dalam menciptakan aroma bayi yang khas.