Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

3 Bahan Dapur Ini Bisa untuk Membersihkan Perabot Rumah Tangga

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Ilustrasi perabot rumah tangga (pixabay.com)
Ilustrasi perabot rumah tangga (pixabay.com)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Membersihkan perabot rumah tangga kadang-kadang menjadi pekerjaan sulit. Apalagi jika kotoran yang menempel tidak mau hilang. Nah, selain menggunakan pembersih khusus yang beredar di pasaran, beberapa bahan dapur juga bisa dimanfaatkan.

Baca juga: Rumah Kotor Ditinggal Mudik, Bersihkan dengan 7 Alat Ini

Soda kue, cuka, garam, dan jeruk lemon biasa digunakan sebagai bahan dasar untuk membuat produk pembersih perabotan rumah. Namun Carolyn Forte, direktur divisi perabotan rumah tangga dan produk pembersih di majalah Good Housekeeping di Amerika Serikat, memperingatkan agar Anda mempelajari terlebih dahulu sifat-sifat bahan yang akan digunakan sebagai produk pembersih perabotan rumah tangga.

Pahami beberapa manfaat dasar dari bahan-bahan yang akan Anda gunakan sebagai produk pembersih. Misalnya cuka dapat menghilangkan lemak, membersihkan endapan mineral, serta mempunyai kualitas disinfektan. Namun jangan menggunakan cuka secara berlebihan, sebab dapat membuat perabotan menjadi kusam.

Sedangkan air lemon yang dicampur sedikit garam padat menghapus noda karat. Tapi jangan sekali-sekali menggunakan campuran lemon dan garam di perabotan kayu karena akan merusak lapisan luarnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Soda kue adalah bahan untuk menghilangkan bau yang efektif dan berfungsi sebagai bahan abrasif ringan. Namun jangan sekali-sekali mencampurnya dengan cuka. “Soda kue dan cuka tidak boleh dicampurkan. Karena ketika bercampur mereka menjadi tidak efektif untuk membersihkan dan jika dimasukkan dalam toples mereka akan meledak,” kata Caroly Forte mengingatkan.

Baca juga: Meja Berdiri Baik untuk Kesehatan saat Bekerja? Simak Ahli

TABLOID BINTANG

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Seimbangkan Konsumsi Hidangan Lebaran dengan Serat, Simak Saran Ahli Gizi

15 hari lalu

Ilustrasi opor ayam. shutterstock.com
Seimbangkan Konsumsi Hidangan Lebaran dengan Serat, Simak Saran Ahli Gizi

Konsumsi opor dan gulai yang identik dengan hidangan Lebaran perlu diseimbangkan dengan makanan sumber serat seperti sayur dan buah.


Jaga Kesehatan, Pilih Daging tanpa Lemak untuk Hidangan Lebaran

18 hari lalu

Ilustrasi semur daging. Shutterstock
Jaga Kesehatan, Pilih Daging tanpa Lemak untuk Hidangan Lebaran

Dokter mengingatkan masyarakat agar sebisa mungkin memilih daging sapi tanpa lemak untuk hidangan Lebaran agar kesehatan tetap terjaga.


Sajian Berlemak Saat Lebaran, Ahli Gizi Unair Bagikan Tips Makan Opor dan Rendang

18 hari lalu

Ilustrasi makanan khas Lebaran. Shutterstock
Sajian Berlemak Saat Lebaran, Ahli Gizi Unair Bagikan Tips Makan Opor dan Rendang

Sajian makanan kaya lemak saat Lebaran aman dikonsumsi asal tahu batasannya. Simak penuturan ahli gizi dari Unair berikut ini.


10 Tips Menyimpan Makanan Berbahan Santan

28 hari lalu

ilustrasi makanan bersantan (pixabay.com)
10 Tips Menyimpan Makanan Berbahan Santan

Masakan dengan kuah santan selalu menjadi favorit banyak orang. Begini menyimpan makanan bersantan agar awet.


Tinggi Lemak dan Kalori, Waspadai Efek Makan Kue Kering Berlebihan

36 hari lalu

Pekerja mencetak kue di pabrik kue kering J & C Cookies di Bandung, Jawa Barat, 30 Maret 2023. Pabrik kue kering ternama ini memproduksi 500 lusin kue kering per hari untuk memenuhi pemesanan kue selama Ramadan dan lebaran dari berbagai daerah. TEMPO/Prima Mulia
Tinggi Lemak dan Kalori, Waspadai Efek Makan Kue Kering Berlebihan

Kue kering seperti nastar yang sering disajikan saat lebaran sebaiknya tidak dikonsumsi terlalu banyak karena mengundang dampak negatif bagi tubuh.


Benarkah Santan Bisa Menyebabkan Diare?

38 hari lalu

ilustrasi makanan bersantan (pixabay.com)
Benarkah Santan Bisa Menyebabkan Diare?

Sebagai bahan makanan yang mengandung lemak, santan memang dapat memicu gangguan pencernaan pada sebagian orang, terutama jika dikonsumsi secara berlebihan atau oleh orang yang memiliki sensitivitas pencernaan tertentu.


4 Makanan-Minuman yang Harus Dihindari bagi Penderita Penyakit Ginjal Kronis

40 hari lalu

Ilustrasi ginjal. Shutterstock
4 Makanan-Minuman yang Harus Dihindari bagi Penderita Penyakit Ginjal Kronis

Empat makanan-minumuman ini sebaiknya dihindari penderita penyakit ginjal kronis karena dapat memperburuk kondisi ginjal.


Bolehkah Makan Gorengan Saat Berbuka Puasa? Ini Penjelasannya

45 hari lalu

Bolehkah makan gorengan saat berbuka puasa? Jawabannya adalah boleh, namun tetap mempertimbangkan asupannya. Ini penjelasan lengkapnya. Foto: Canva
Bolehkah Makan Gorengan Saat Berbuka Puasa? Ini Penjelasannya

Bolehkah makan gorengan saat berbuka puasa? Jawabannya adalah boleh, namun tetap mempertimbangkan asupannya. Ini penjelasan lengkapnya.


Mengenal Apple Cheeks dan Kiat Membentuknya

19 Februari 2024

Ilustrasi wanita memegang pipi. Unsplash.com/James Resly
Mengenal Apple Cheeks dan Kiat Membentuknya

Apple cheeks adalah istilah untuk menyebut tulang pipi yang tampak bulat dan sintal layaknya apel.


Aneka Manfaat Lemon Selain Terkait Makanan

17 Februari 2024

Ilustrasi air lemon. Freepik.com/Azerbaijan_stockers
Aneka Manfaat Lemon Selain Terkait Makanan

Banyak kegunaan lemon dan dengan berbagai cara, termasuk membersihkan perabotan. Berikut beberapa kegunaan lemon selain buat makanan.