Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Produk-produk Olahan dari Lilin Lebah mulai Kosmetik sampai Pelapis Bahan Kulit

image-gnews
Ilustrasi lilin lebah atau beeswax. Pixabay
Ilustrasi lilin lebah atau beeswax. Pixabay
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Beeswak atau lilin lebah merupakan produk yang dihasilkan oleh lebah madu atau jenis lebah lainnya untuk membuat sarang penyimpan madu. Lilin lebah ini bisa dimanfaatkan untuk kesehatan tubuh dengan cara mengaplikasikannya ke kulit. Umumnya, lilin lebah dapat dijumpai dalam kandungan produk pelembab kulit dan bibir. Tak hanya itu, lilin lebah juga memiliki banyak kegunaan.

Melansir webmd.com, lebah pekerja membuat lilin lebah dengan mengubah nektar dan madu menjadi senyawa pembentuk lilin lebah Lebah pekerja mengeluarkan senyawa tersebut dari kelenjar khusus di perut lebah. Bagi lebah, lilin lebah berfungsi sebagai pembangun sarang dan penyimpan makanan. Lilin lebah merupakan bahan yang mengandung karbon, hidrogen, dan oksigen.  

Produk Olahan dari Lilin Lebah

Dilansir carolinahoneybees.com, lilin memiliki lebih dari 300 senyawa alami di dalamnya. Lilin lebah juga bersifat aromaterapi. Tak mengherankan, lilin lebah dapat diolah menjadi beberapa produk yang bermanfaat. Berikut adalah produk-produk hasil olahan dari lilin lebah.

1. Kosmetik

Dilansir wellnessmama.com, lilin lebah dapat dimanfaatkan sebagai bahan tambahan beberapa produk kosmetik. Beberapa produk kosmetik seperti krim, losion, sabun, dan lipstik mengandung lilin lebah. Hal ini tidak bisa dilepaskan dari kemampuan lilin lebah yang bisa meningkatkan kelembutan dan hidrasi kulit, serta memiliki sifat antibiotik. Bahan ini semakin terlihat dalam produk perawatan kulit, sebagai alternatif alami yang aman untuk kulit sensitif.

2. Pelapis makanan

Mengutip webmd.com, lilin lebah telah populer sebagai bahan pelapis lilin untuk makanan seperti permen, buah-buahan, kacang-kacangan, dan biji kopi. Penggunaan lilin lebah sebagai pelapis makanan merupakan bahan alternatif yang ramah lingkungan pengganti pembungkus plastik. Dengan demikian, lilin lebah dapat digunakan untuk mengurangi penggunaan plastik.

3. Pelapis produk berbahan kulit

Lilin lebah telah digunakan dalam pembuatan semir sepatu. Selain itu, lilin lebah juga digunakan untuk merawat produk kulit seperti jok mobil dan sofa.

4. Lilin

Dilansir wellnessmama.com, lilin lebah juga banyak dimanfaatkan sebagai bahan pembuat lilin. Sebab, lebah beraroma alami dan menghasilkan lilin alami yang bagus. 

NAOMY A. NUGRAHENI 

Baca: 5 Manfaat Lilin Lebah Beeswax

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pentingnya Menjaga Kelembapan Kulit, Ini Tips Menggunakan Moisturizer

3 hari lalu

Ilustrasi wanita memakai moisturizer. Freepik.com
Pentingnya Menjaga Kelembapan Kulit, Ini Tips Menggunakan Moisturizer

Berikut tips yang perlu diperhatikan agar tidak salah dalam memilih produk moisturizer.


Jaga Kesehatan Kulit dengan Konsumsi Buah-buahan Ini

3 hari lalu

Ilustrasi memakan buah-buahan. Shutterstock.com
Jaga Kesehatan Kulit dengan Konsumsi Buah-buahan Ini

Kandungan berbagai vitamin dan mineral dalam buah-buahan ini dapat membantu kulit menjadi sehat, cerah, dan terawat.


Cara Aman dan Efektif Mencukur Bulu Ketiak

5 hari lalu

Perawatan menghilangkan bulu ketiak ZAP. Istimewa/ZAP
Cara Aman dan Efektif Mencukur Bulu Ketiak

Teknik yang tepat dalam mencukur bulu ketiak dapat membuat perbedaan besar dalam kenyamanan dan hasil akhirnya.


Saran Dokter untuk Jaga Kesehatan Kulit saat Cuaca Panas

10 hari lalu

Ilustrasi wanita membersihkan wajah. Freepik.com/Gpointstudio
Saran Dokter untuk Jaga Kesehatan Kulit saat Cuaca Panas

Berikut saran spesialis kulit untuk menjaga kesehatan kulit di tengah cuaca panas seperti belakangan ini.


Saran Pakar dalam Memilih Skincare yang Aman

10 hari lalu

Ilustrasi wanita merawat kulit. Freepik.com/Senivpetro
Saran Pakar dalam Memilih Skincare yang Aman

Pakar membagi tips cara memilih obat perawatan kulit atau skincare yang mengandung bahan yang aman digunakan bagi kulit.


Jangan Sembarang Pakai Skincare Etiket Biru, BPOM Sebut Alasannya

10 hari lalu

Ilustrasi produk perawatan kulit. Freepik.com
Jangan Sembarang Pakai Skincare Etiket Biru, BPOM Sebut Alasannya

Masyarakat diminta untuk tertib dalam menggunakan skincare sesuai peruntukannya, terutama yang beretiket biru, cek sebabnya.


Bisnis Produk Kosmetik Semakin Menjamur, Maklon Jadi Andalan

14 hari lalu

Pekerja laboratorium perusahaan maklon yang memproduksi kosmetik/Kosme
Bisnis Produk Kosmetik Semakin Menjamur, Maklon Jadi Andalan

Bisnis produk kosmetik dan skincare semakin diminati masyarakat Indonesia. Para pengusaha kecantikan mengandalkan maklon untuk produksi kosmetiknya.


5 Cara Menggunakan Parfum yang Benar

16 hari lalu

Ilustrasi wanita menyemprotkan parfum di pergelangan tangan. Freepik.com/Freepic.diller
5 Cara Menggunakan Parfum yang Benar

Menggunakan parfum dengan benar dapat membuat aroma bertahan lebih lama dan lebih merata.


7 Kesalahan saat Menggunakan Parfum

17 hari lalu

Ilustrasi wanita menyemprotkan parfum di pergelangan tangan. Foto: Freepik.com/Lifestylememory
7 Kesalahan saat Menggunakan Parfum

Berikut kesalahan-kesalahan saat menggunakan parfum yang dapat mengurangi efektivitas dan bahkan menciptakan kesan negatif.


Inilah 5 Makanan yang Meningkatkan Kolagen pada Kulit Secara Alami

18 hari lalu

Threadlift dapat mengencangkan kulit wajah yang kendur dan meremajakan kulit serta merangsang produksi kolagen/Foto: Doc. Derma Express
Inilah 5 Makanan yang Meningkatkan Kolagen pada Kulit Secara Alami

Banyak yang belum menyadari pentingnya mengonsumsi makanan tinggi kolagen yang secara langsung dapat meningkatkan pembentukan kolagen pada kulit.