Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Sulit Mengambil Keputusan untuk Bercerai? Coba Lakukan Hal Ini

Reporter

image-gnews
Ilustrasi pasangan bercerai. milligazette.com
Ilustrasi pasangan bercerai. milligazette.com
Iklan

TEMPO.CO, JakartaBercerai adalah keputusan yang sulit. Bahkan tak semua pasangan mau melakukannya meski meski bahtera rumah tangga sudah terombang-ambing diterjang badai atau penuh kekerasan. Wajar banyak pasangan yang butuh waktu lama untuk memikirkannya masak-masak.

Pertimbangkan untung rugi, dampak emosional, dan implikasi praktisnya, semua itu adalah tugas yang tak mudah. Akan tetapi, Anda tak harus memikirkannya sendiri. Ada beberapa langkah yang bisa diambil jika memutuskan ingin bercerai, seperti dilansir dari Bolde.

Ambil jeda
Cobalah ambil jeda dari situasi yang tak nyaman. Jika mungkin, coba pergi liburan sebentar atau habiskan waktu sendiri untuk menjernihkan kepala.

Pikirkan lagi alasan tak bisa mengambil keputusan
Apa yang membuat ragu? Anda khawatir pada dampak finansial atau pada anak-anak? Atau Anda masih belum yakin bisa melepas pasangan? Identifikasi akar keraguan agar bisa melangkah maju dan tak cuma jalan di tempat.

Tulis keuntungan dan kerugian bila bertahan atau bercerai
Cara ini bisa sangat membantu, cukup ambil secarik kertas dan tuliskan daftar keuntungan dan kerugian bila bertahan atau bercerai.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Bicara dengan sahabat atau keluarga
Membagi pikiran dan perasaan dengan seseorang yang dipercaya dan bisa memberi dukungan dan pandangan. Mereka mungkin akan memberi perspektif yang berbeda, membantu Anda menemukan prioritas, atau hanya sekedar mendengarkan.

Cari bantuan profesional
Terapis atau konselor pernikahan atau perceraian bisa diminta bantuannya untuk mencari solusi sehingga Anda mendapatkan masukan sebelum membuat keputusan.

Prioritaskan kesehatan
Selama masa-masa yang penuh tantangan ini, jangan lupa perhatikan kesehatan fisik dan psikis. Luangkan waktu untuk melakukan hal-hal yang disukai dan membuat bahagia, seperti olahraga, jalan-jalan di alam terbuka, atau melakukan hobi. Pastikan juga Anda cukup tidur, makanan bergizi, latihan mengelola stres seperti meditasi dan latihan pernapasan.

Pilihan Editor: Penelitian Ungkap 6 Pemicu Paling Umum Perceraian

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Charlie Puth Menikah dengan Brooke Sansone: Janji akan Mencintaimu Setiap Hari

19 jam lalu

Charlie Puth dan Brooke Sansone menikah pada Sabtu, 7 September 2024. Foto: Instagram/@charlieputh
Charlie Puth Menikah dengan Brooke Sansone: Janji akan Mencintaimu Setiap Hari

Charlie Puth dan Brooke Sansone menikah setelah 2 tahun pacaran. Mereka saling mengucap janji suci pernikahan di hadapan keluarga dan sahabat terdekat


4 Sinyal Anda Sudah Tak Tertarik Lagi pada Pasangan

1 hari lalu

Ilustrasi pasangan. dailymail.co.uk
4 Sinyal Anda Sudah Tak Tertarik Lagi pada Pasangan

Terapis menjelaskan alasan pasangan kehilangan rasa tertarik sehingga mengganggu hubungan, terutama yang sudah berlangsung lama.


Media Sosial Munculkan Tren Love Bombing, Pakar Ingatkan 4 Tanda Ini

5 hari lalu

Ilustrasi pasangan. Shutterstock
Media Sosial Munculkan Tren Love Bombing, Pakar Ingatkan 4 Tanda Ini

Istilah love bombing muncul seiring penggunaan media sosial, sayangnya sering dimanfaatkan penipu atau orang yang ingin mencari keuntungan semata.


Alasan Psikolog Minta Pernikahan Sudah Dipikirkan sejak Remaja

6 hari lalu

Ilustrasi Pernikahan/Alissha Bride
Alasan Psikolog Minta Pernikahan Sudah Dipikirkan sejak Remaja

Psikolog mengatakan persiapan pernikahan dan berkeluarga sebaiknya sudah dipikirkan sejak remaja, ini alasannya.


Ini Lama Waktu Jarak Lamaran ke Pernikahan yang Ideal

6 hari lalu

Saat momen lamaran, jangan lupa menyiapkan sambutan lamaran pihak wanita yang singkat dan juga romantis. Berikut ini contoh sambutannya. Foto: Canva
Ini Lama Waktu Jarak Lamaran ke Pernikahan yang Ideal

Ketahui lama waktu jarak lamaran ke pernikahan sebelum memutuskan menikah. Untuk waktu fleksibel, bisa mengambil jarak 1 tahun.


5 Sinyal Tak Mencolok Pernikahan Sedang Menuju Perpisahan

7 hari lalu

Ilustrasi pasangan bermasalah. Shutterstock.com
5 Sinyal Tak Mencolok Pernikahan Sedang Menuju Perpisahan

Terapis pasangan membagikan tanda-tanda pernikahan mungkin sedang dalam masalah dan bisa berujung perceraian. Berikut di antaranya.


50 Ucapan Pernikahan yang Berkesan untuk Sahabat

8 hari lalu

Ilustrasi pasangan menikah. Shutterstock
50 Ucapan Pernikahan yang Berkesan untuk Sahabat

Jangan lupa berikan ucapan selamat menikah yang berkesan pada sahabat. Anda bisa menggunakan ide ucapan berikut ini.


Usia Menikah Ideal untuk Laki-Laki dan Perempuan

8 hari lalu

Ilustrasi pesta pernikahan. Pexel/Kha Ruxury
Usia Menikah Ideal untuk Laki-Laki dan Perempuan

Sebelum memutuskan menikah, ketahui dulu usia menikah yang ideal untuk laki-laki dan perempuan. Berikut penjelasannya.


Profil Pemain Drakor Divorce Insurance, Ada Lee Dong Wook dan Lee Da Hee

10 hari lalu

Lee Dong-wok. dizifilm.com
Profil Pemain Drakor Divorce Insurance, Ada Lee Dong Wook dan Lee Da Hee

Lee Dong Wook dan Lee Da Hee beradu peran dalam drakor Divorce Insurance. ini pemeran lainnya.


5 Drakor Dibintangi Son Na Eun Selain Romance in the House

10 hari lalu

Aktris Korea, Son Na Eun. Foto: Instagram.
5 Drakor Dibintangi Son Na Eun Selain Romance in the House

Aktris berbakat Korea, Son Nae Eun beradu akting dengan Choi Minho dalam drama Korea terbaru bertajuk Romance in the House.