Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ketahui 6 Manfaat Jamu Beras Kencur untuk Kesehatan

Reporter

Editor

Dwi Arjanto

image-gnews
Ilustrasi Jamu beras kencur. TEMPO/Subekti
Ilustrasi Jamu beras kencur. TEMPO/Subekti
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Jamu beras kencur merupakan minuman tradisional atau minuman herbal yang berasal dari asli Indonesia, tepatnya di Jawa.

Beras kencur ini memiliki manfaat yang banyak untuk kesehatan karena terbuat dari bahan-bahan alami. 

Jamu beras kencur dibuat dari aneka rempah alami seperti beras putih, kencur, jahe, asam jawa, gula jawa dan lain sebagainya. Bahan-bahan yang digunakan memang sederhana, namun menawarkan khasiat yang luar biasa dibanding minuman segar lainnya.

Paduan Beras dan Kencur

Menurut buku "Jamu 38 Racikan Jamu Nikmat Sehat Warisan Nenek Moyang" manfaat beras kencur yang terkenal ialah sebagai penyegar badan yang lelah.

Selain itu, ada banyak lagi manfaat beras kencur untuk kesehatan yang dirangkum dari berbagai sumber, diantaranya: 

1. Menyembuhkan Maag

Melansir dari pemkomedan.go.id, beras kencur mempunyai kandungan vitamin B yang sangat baik untuk menyembuhkan maag yang di derita oleh seseorang. Hal ini dikarenakan vitamin B mampu menebalkan dinding lambung dan mengatasi penggerusan lambung yang disebabkan oleh asam.

2. Meningkatkan Nafsu Makan

Bagi Anda yang sering kehilangan nafsu makan, Anda dapat mencoba untuk mengonsumsi beras kencur agar nafsu makan Anda bertambah. 

3. Menghilangkan Pegal dan Meningkatkan Stamina

Mengonsumsi beras kencur juga bisa mengembalikan stamina dan mengurangi rasa capek atau pegal yang Anda rasakan. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

4. Meredakan Diare 

Dalam penelitian International Journal of Pharmacy and Pharmaceutical Sciences, kandungan zat sitotoksik serta antibakteri pada kencur yang bisa meredakan tanda-tanda diare. Penelitan tersebut dilakukan pada hewan yg bergejala diare. Setelah hewan diberikan ekstrak kencur, hasilnya membaik. Meski begitu, manfaat beras kencur untuk meredakan diare masih memerlukan penelitian lebih lanjut yang dilakukan pada partisipan manusia. 

5. Mencegah Sariawan 

Dikutip dari laman hukum.uma.ac.id, sariawan atau lesi verbal merupakan kondisi yang ditimbulkan oleh luka kecil di lisan atau di dasar gusi. Rasa hangat dan sifat antibakteri dalam olahan beras kencur dapat meringankan tanda-tanda sariawan.

Selain itu, beras kencur juga dapat dimanfaatkan sebagai peluruh dahak atau pembersih tenggorakan. 

6. Menjaga Kadar Gula Darah 

Ramuan jamu beras kencur juga bermanfaat bagi penderita diabetes untuk mengendalikan kadar gula darah. Melalui riset Departemen Farmasi Universitas Tanjungpura yang menunjukkan bahwa olahan herbal ini mampu menurunkan kadar glukosa darah serta menjaganya tetap normal. Meskipun begitu, masih diperlukan skala besar pada manusia untuk memastikan manfaat serta keamanan yang diperlukan untuk menjaga kadar gula darah dalam jangka panjang. 

RINDI ARISKA
Baca : 5 Minuman Kesehatan Sebetulnya Ada di Sekitar Kita

 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Racikan Rempah Tanah Melayu yang Menggoyang Lidah

22 Juli 2024

Nasi minyak dan lauknya di makan berhidang Pulau Penyengat, Kepulauan Riau. TEMPO/Dian Yuliastuti
Racikan Rempah Tanah Melayu yang Menggoyang Lidah

Banyak masakan yang diracik dengan bumbu atau rempah yang hampir sama, tetapi hasil masakannya memiliki cita rasa yang berbeda.


Manfaat Rempah Buah Pala dari Kaya Antioksidan, Turunkan Gula Darah, hingga Buat Kesehatan jantung

21 Juni 2024

Ilustrasi biji pala. dok.TEMPO
Manfaat Rempah Buah Pala dari Kaya Antioksidan, Turunkan Gula Darah, hingga Buat Kesehatan jantung

Pala merupakan rempah asli dari Indonesia yang memiliki banyak manfaat. Berikut manfaat lain dari buah pala.


Cara Jitu Hilangkan Bau Daging Kambing Saat Diolah

19 Juni 2024

Ilustrasi Paha Daging Kambing. shutterstock.com
Cara Jitu Hilangkan Bau Daging Kambing Saat Diolah

Mengolah daging kambing merupakan upaya yang susah-susah gampang. Begini cara hilangkan baunya yang menyengat.


Denmark Larang Ramen Korea Selatan: Terlalu Pedas!

12 Juni 2024

Mie instan populer Korea Selatan.
Denmark Larang Ramen Korea Selatan: Terlalu Pedas!

Badan Pengawas Makanan dan Hewan Denmark mengingatkan kembali mie instan Samyang asal Korea Selatan karena terlalu pedas


Dirjen Kebudayaan: Pererat Negara ASEAN Melalui Warisan Budaya Rempah

29 Mei 2024

Dirjen Kebudayaan: Pererat Negara ASEAN Melalui Warisan Budaya Rempah

Rempah telah banyak mengubah cara hidup, dan harus terus dikembangkan untuk dimanfaatkan lebih luas


Profil Singkat 5 Pabrik Jamu Ternama di Indonesia

28 Mei 2024

ilustrasi jamu (pixabay.com)
Profil Singkat 5 Pabrik Jamu Ternama di Indonesia

Jamu adalah minuman herbal tradisional dari Indonesia yang dibuat dari bahan-bahan alami seperti akar, daun, buah, biji-bijian, atau rempah-rempah.


Sejarah Jamu di Indonesia dan Kilas Balik Hari Jamu Nasional

27 Mei 2024

Dari kiri: segelas jamu beras kencur, air jahe, jamu kunyit, jamu daun sirih dan daun sambiloto. TEMPO/Subekti.
Sejarah Jamu di Indonesia dan Kilas Balik Hari Jamu Nasional

Pada 27 Mei 2008, Presiden Susilo Bambang Yudhoyono atau SBY menetapkan tanggal tersebut sebagai hari kebangkitan Jamu Indonesia


LPEI Ekspor sampai Belanda dan Korea Selatan lewat Desa Devisa Gula Aren Maros

7 Mei 2024

Petani meletakkan gula aren yang baru dimasak saat proses pembuatannya di Kampung Makian, Pulau Bacan, Kabupaten Halmahera Selatan, Maluku Utara, Kamis 10 Agustus 2023. Produksi gula aren secara tradisional itu membutuhkan waktu tiga jam hingga sehari, dan dapat memproduksi sampai 150 cetakan yang dipasarkan ke beberapa daerah yaitu Ternate, Sanana dan Obi, dijual dengan harga Rp 10 ribu per buah. ANTARA FOTO/Andri Saputra
LPEI Ekspor sampai Belanda dan Korea Selatan lewat Desa Devisa Gula Aren Maros

LPEI melalui Desa Devisa Gula Aren Maros mengekspor gula aren ke Belanda dan Korea Selatan.


Resep Gurame Nyat Nyat Kuliner Primadona Khas Bangli

13 April 2024

Gurame Nyat Nyat. Foto : yummy app
Resep Gurame Nyat Nyat Kuliner Primadona Khas Bangli

Gurame nyat nyat adalah kuliner primadona yang banyak diminati wisatawan domestik dan manca negara saat berkunjung ke Bangli, Bali. Ini resepnya.


Samarinda Tingkatkan Wisata dengan Inovasi Welcome Drink Berbahan Rempah Lokal

18 Februari 2024

Ilustrasi minuman bandrek. Shutterstock
Samarinda Tingkatkan Wisata dengan Inovasi Welcome Drink Berbahan Rempah Lokal

Pemkot Samarinda ajak pelaku UMKM memanfaatkan bahan-bahan lokal untuk membuat Welcome Drink bagi wisatawan.